Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Piala AFF 2022 - Vietnam Unggul Telak atas Laos pada Babak Pertama

By Metta Rahma Melati - Rabu, 21 Desember 2022 | 20:18 WIB
Vietnam vs Laos di Piala AFF 2022.
Twitter @affmecup
Vietnam vs Laos di Piala AFF 2022.

BOLASPORT.COM - Laos tertinggal 0-2 Vietnam pada babak pertama, pada pertandingan Grup B Piala AFF 2022 di New Laos National Stadium, Vientiane, Rabu (21/12/2022) malam WIB.

Awal babak pertama, pertandingan memasuki menit kelima Vietnam memainkan sepak bola yang rapi.

Peluang didapat Vietnam pada menit keenam namun bisa digagalkan pertahanan Laos.

Menit ke-14, Laos mendapatkan sepakan bebas, namun bola sepakan Sukaphon bisa dimentahkan barisan pertahanan Vietnam.

Vietnam mencetak gol pada menit ke-15 melalui sundulan Nguyen Tien Linh.

Baca Juga: Segera Debut Piala AFF 2022 dengan Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Siap Beri Kejutan

 

Kedudukan 1-0 untuk keunggulan Vietnam.

Peluang didapat Vietnam pada menit ke-21, bola sepakan Nguyen Tien Linh melebar dari sasaran.

Baca Juga: Hasil Liga 1 2022-2023 - Diwarnai Pergantian Dua Kiper, Persib Bandung Sukses Kalahkan Persita Tangerang


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Close Ads X