Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kata Iwan Bule Melihat Timnas Indonesia Gagal Kalahkan Thailand

By Arif Setiawan - Kamis, 29 Desember 2022 | 21:00 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, sedang memberikan keterangan kepada awak media seusai tiba  di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 27 Desember 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, sedang memberikan keterangan kepada awak media seusai tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 27 Desember 2022.

BOLASPORT.COM - Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan turut memberikan komentar terkait hasil laga timnas Indonesia versus Thailand.

Sebagai informasi, duel antara timnas Indonesia versus Thailand terlaksana di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, pada Kamis (29/12/2022).

Dalam laga ini timnas Indonesia bisa dikatakan lebih diuntungkan.

Pasalnya skuad Garuda berstatus sebagai tuan rumah.

Namun keuntungan tersebut tak mampu dimanfaatkan.

Baca Juga: Shin Tae-yong: Pelatih Thailand Tidak Fairplay, Seharusnya Kartu Merah

Timnas Indonesia harus puas dengan raihan satu poin dari Thailand.

Tepatnya, pertandingan timnas Indonesia versus Thailand berakhir sama kuat 1-1.

Gol timnas Indonesia dicetak oleh Marc Klok pada menit ke-50.

Sedangkan gol balasan timnas Thailand dicatatkan atas nama Sarach Yooyen pada menit ke-79'.

Meski gagal menang, Mochamad Iriawan tetap memberikan apresiasi kepada tim asuhan Shin Tae-yong.

Baca Juga: Aksi Suporter Timnas Indonesia Bikin Thailand Tertekan, Alexandre Polking Puji Pemain

Menurutnya raihan satu poin sudah cukup bagus bagi timnas Indonesia.

Terlebih lawan yang dihadapi yakni Thailand yang berstatus sang juara bertahan.

Namun pria yang sering disapa Iwan Bule itu menegaskan bila timnas Indonesia masih harus bebenah.

"Apapun hasilnya, wajib diapresiasi dan disyukuri."

"Thailand ini bukan negara sembarang."

"Dengan hasil ini tim harus bisa lebih evaluasi dan meningkatkan permainannya di laga selanjutnya," kata Mochamad Iriawan dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI.

Selebrasi para pemain timnas Indonesia setelah Marc Klok mencetak gol lewat penalti pada laga melawan timnas Thailand di Grup A Piala AFF 2022, Kamis (29/12/2022) di SUGBK, Senayan.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Selebrasi para pemain timnas Indonesia setelah Marc Klok mencetak gol lewat penalti pada laga melawan timnas Thailand di Grup A Piala AFF 2022, Kamis (29/12/2022) di SUGBK, Senayan.

Sementara itu, timnas Indonesia bakal bertemu Filipina di laga selanjutnya.

Pertandingan nanti digelar di Stadion Rizal Memorial, Manila, Filipina pada 2 Januari 2023.

Bila mampu meraih kemenangan, timnas Indonesia dipastikan akan melaju ke semifinal.

"Kita wajib kembali memenangkan laga selanjutnya."

"Doakan kami kembali bisa menang," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : PSSI.org
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Lesatan Sabar/Reza Sebabkan 2 Ganda Putra Malaysia Merugi dan Kalah Mental

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X