Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Malaysia Open 2023 - Ujian Pertama Pramudya/Yeremia, Hadapi Pasangan Gaek Penakluk Marcus/Kevin

By Wahid Fahrur Annas - Sabtu, 31 Desember 2022 | 15:00 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, sedang bertanding di Istora Senayan, Jakarta, 17 Juni 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pasangan ganda putra Indonesia, Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, sedang bertanding di Istora Senayan, Jakarta, 17 Juni 2022.

BOLASPORT.COM - Malaysia Open 2023 akan dihelat kurang dari dua pekan lagi. Berikut jadwal turnamen pembuka dari rangkaian BWF World Tour pada tahun 2023.

Sebanyak 17 wakil Indonesia akan berlaga di turnamen yang naik ke Super 1000 itu.

Malaysia Open akan bergulir pada 10-15 Januari 2023 di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia.

Pada sektor tunggal putra, Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie akan turun sebagai pemain unggulan.

Jonatan Christie akan berhadapan dengan Weng Tzu Wei (Taiwan), sedangkan Anthony Sinisuka Ginting akan melawan Ng Ka Long Angus (Hong Kong).

Baca Juga: Malaysia Open 2023 - Diadang Marcus/Kevin pada Babak Pertama, Ganda Malaysia Ogah Kalah Mental Duluan

Di sektor ganda putra, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yacob Rambitan akan melakoni ujian awal mereka setelah absen sekitar 6 bulan.

Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yacob Rambitan akan kembali beraksi setelah penampilan terakhir mereka pada babak perempat final Indonesia Open 2022.

Yeremia mengalami cedera lutut dan harus menepi cukup lama untuk menyatakan siap kembali bertanding.

Namun kiprah Pramudya/Yeremia kemungkinan tidak akan berjalan mudah dengan menghadapi wakil Korea, Ko Sung-hyun/Sin Baek-cheol.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Bwfcorporate.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sambat Pelatih Ko Hee-jin Jadi Bukti Megawati Tak Tergantikan di Red Sparks?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X