Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos Suzuki Sampaikan Pesan Perpisahan, Alex Rins dan Joan Mir Paling Disorot

By Wawan Saputra - Selasa, 3 Januari 2023 | 08:00 WIB
Livio Suppo, Manajer tim baru Suzuki Ecstar.
DOK. WWW.SUZUKI-RACING.COM
Livio Suppo, Manajer tim baru Suzuki Ecstar.

BOLASPORT.COM - Bos Suzuki Ecstar, Livio Suppo mengucapkan salam perpisahan kepada seluruh pecinta MotoGP usai timnya memutuskan untuk keluar dari MotoGP, Alex Rins dan Joan Mir jadi sosok paling disorot.

Seperti kita ketahui bersama Suzuki memutuskan untuk keluar dari MotoGP pada pertengahan tahun lalu.

Ada beberapa alasan yang mendasari Suzuki untuk mengambil keputusan tersebut, salah satunya adalah masalah finansial yang sedang dialami pabrikan asal Jepang.

Dengan mundurnya Suzuki dari MotoGP membuat tugas Suppo sebagai manajer tim Suzuki Ecstar juga berakhir, padahal dia baru bergabung pada bulan Februari tahun lalu.

Meski kebersamaannya di Suzuki berlangsung dengan cepat, Suppo mengaku sangat menyenangkan dan penuh dengan kenangan.

Suppo menutup tahun 2022 dengan mengucapkan salam perpisahan kepada seluruh tim dan penggemar MotoGP.

"Teman-teman yang terkasih, bekerja untuk tim Suzuki Ecstar merupakan pengalaman yang luar biasa," ucap Suppo dikutip BolaSport.com dari Motosan.

"Sayangnya bagi saya, itu adalah waktu yang singkat hanya beberapa bulan."

"Namun selama ini saya mengalami banyak emosi dan menciptakan banyak kenangan. Saya tidak akan pernah melupakan musim 2022."


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Marselino Ferdinan Bersaing dengan Son Heung-min Hingga Takumi Minamino dalam Nominasi Gol Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X