Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dipinggirkan Shin Tae-yong, Hansamu Yama dan Abimanyu Jadi Starter di Laga Persija Vs Persib

By Abdul Rohman - Rabu, 11 Januari 2023 | 14:35 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (kanan), sedang mengamati Hansamu Yama Pranata (kiri) dan pemain lainnya sedang berlatih di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 5 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (kanan), sedang mengamati Hansamu Yama Pranata (kiri) dan pemain lainnya sedang berlatih di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 5 Januari 2023.

BOLASPORT.COM - Dua nama dari Persija Jakarta yang baru selesai memperkuat timnas Indonesia langsung diturunkan pelatih Thomas Doll dalam laga tunda pekan ke-11 Liga 1 2022/2023 kontra Persib Bandung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Jawa Barat, Rabu (11/1/2023).

Keduanya adalah Hansamu Yama dan Syahrian Abimanyu.

Sebelumnya, Hansamu Yama dan Syahrian Abimanyu membela timnas Indonesia di Piala AFF 2022.

Baca Juga: Arema FC Pindah Kandang ke Stadion Jatidiri dan Langsung Jamu Borneo FC

Namun, mereka tidak banyak mendapatkan kesempatan bermain dari pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Hansamu Yama dan Syahrian Abimanyu sama-sama tampil dalam satu pertandingan.

Kala timnas Indonesia menang 0-7 atas Brunei Darussalam pada fase Grup A Piala 2022.

Baca Juga: Usai Piala AFF 2022, Dua Pemain Timnas Indonesia Bela Persija Lawan Persib

Syahrian Abimanyu turut menyumbang satu gol bagi timnas Indonesia.



Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Bournemouth
32
48
9
Fulham
32
48
10
Brighton
32
48
Close Ads X