Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jawab Rumor Nadeo Argawinata Hengkang ke Persik Kediri, Teco: Dia Ada Masalah Pribadi

By Bagas Reza Murti - Senin, 16 Januari 2023 | 05:00 WIB
Kiper timnas Indonesia, Nadeo Argawinata, saat sedang berbaris jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper timnas Indonesia, Nadeo Argawinata, saat sedang berbaris jelang bertanding dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

BOLASPORT.COM - Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco mengungkapkan alasan absennya Nadeo Argawinata di laga lawan Persija Jakarta, Minggu (15/1/2023).

Bali United mesti mengakui keunggulan Persija Jakarta 2-3 dalam laga yang berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga, Minggu sore.

Dalam laga ini, kiper uitama Bali United Nadeo Argawinata tak tampil, bahkan tak dibawa oleh pelatih Stefano Cugurra.

Berbeda dengan penyerang yang kembali dari tugas timnas Indonesia, Ilija Spasojevic, Nadeo belum juga bergabung dengan Bali United.

Absennya Nadeo yang belum bergabung Bali United menimbulkan rumor bila dirinya bakal hengkang dari Serdadu Tridatu.

Baca Juga: RESMI - Mykhailo Mudryk Sah Dibajak Chelsea dengan Ongkos Rp1,6 Triliun, Masa Bakti 8,5 Tahun

Satu tim yang dikaitkan adalah Persik Kediri yang saat ini hanya memiliki dua kiper saja usai M. Adi Satryo hengkang ke PSIS Semarang.

Nadeo merupakan putra asli Kediri dan saat ini ia tengah pulang ke kampung halamannya itu.

Teco menyatakan bila Nadeo punya masalah pribadi yang mengharuskan dirinya pulang kampung terlebih dulu.

"Soal Nadeo dia punya masalah pribadi," kata Teco kepada wartawan, termasuk BolaSport.com.

"Dia harus pulang ke rumah dan belum bergabung bersama tim."

"Waktu pemain tidak ada latihan ya pasti gak main," tambahnya.

Sebelum laga, Teco memprediksi tidak akan bisa memainkan Nadeo dan Spaso karena baru saja kembali dari tugas membela timnas Indonesia.

Baca Juga: Pemain Bali United Banyak Minta Perawatan di Lapangan, Thomas Doll: di Eropa Gak Ada Tuh Kaya Gitu

Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, bersama Ricky Fajrin, dalam sesi jumpa pers menghadapi Persija Jakarta
TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra, bersama Ricky Fajrin, dalam sesi jumpa pers menghadapi Persija Jakarta

Namun Spaso sudah gabung latihan dan dalam kondisi lebih siap untuk melawan Persija.

"Soal Spaso setelah mereka datang dari Vietnam, Spaso sudah latihan sama tim di Bali," kata Teco.

"Di sini dia bilang punya kondisi bagus buat main, dan kami pasang dia," imbuhnya.

Di sisi lain, media officer Bali United membantah keras rumor Nadeo hengkang.

Alexander Putra selaku Media Officer Bali United menegaskan bahwa Nadeo Argawinata masih terikat kontrak hingg akhir musim ini.

"Kontrak masih sama Bali United," kata Alexander Putra singkat, dilansir BolaSport.com dari Tribun Bali.

Selama Nadeo membela timnas Indonesia, Bali United menurunkan kiper kedua mereka Muhammad Ridho.

Baca Juga: Iwan Bule Tidak Lagi Nyalon Ketum PSSI, Nasib Shin Tae-yong Diserahkan ke Pengurus Baru

Pemain Bali United, Ilija Spasojevic usai menjebol gawang Persija Jakarta pada laga pekan ke-18 Liga 1 2022/2023 di Stadion Candra Bhaga, Bekasi, Minggu (15/1/2023).
REYHANESA PUTRA/BOLASPORT.COM
Pemain Bali United, Ilija Spasojevic usai menjebol gawang Persija Jakarta pada laga pekan ke-18 Liga 1 2022/2023 di Stadion Candra Bhaga, Bekasi, Minggu (15/1/2023).

Nadeo sudah kebobolan sebanyak 11 kali dari 10 laga yang ia mainkan di Liga 1 2022-2023.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X