Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Anggap Tak Cukup, Sandy Walsh Akui Seharusnya Bisa Main di 3 Laga Fase Grup Piala AFF 2022

By Bagas Reza Murti - Kamis, 19 Januari 2023 | 09:00 WIB
Calon pemain timnas Indonesia, Sandy Walsh (kanan), sedang menguasai bola dalam latihannya di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 31 Mei 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Calon pemain timnas Indonesia, Sandy Walsh (kanan), sedang menguasai bola dalam latihannya di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 31 Mei 2022.

BOLASPORT.COM - Pemain timnas Indonesia, Sandy Walsh mengakui bila dirinya seharusnya bisa bermain setidaknya di 3 laga grup Piala AFF 2022, namun menurut Shin Tae-yong hal tersebut tak cukup.

Sandy Walsh tidak masuk skuad timnas Indonesia di Piala AFF 2022.

Hal itu menimbulkan kekecewaan lantaran sang pemain sudah mengantongi paspor Indonesia dan ikut TC Timnas Indonesia di Bali.

Alasannya, KV Mechelen tidak mengijinkannya mengikuti turnamen yang tidak masuk agenda FIFA seperti Piala AFF 2022.

Sandy Walsh pun buka suara mengenai keputusan tersebut kepada Eleven Sport Belgia di Youtube pada Rabu (18/1/2023).

Baca Juga: India Open 2023 - Gregoria Ingin Langsung Ngegas Lawan Bocah Ajaib Korea

Menurut Sandy semua sudah diusahakan oleh Shin Tae-yong dan KV Mechelen agar bisa menemukan titik yang bisa membuatnya bermain di Piala AFF 2022.

Hasilnya, Sandy bisa bermain paling tidak di 3 laga babak fase grup Piala AFF 2022.

“Saya terbang ke Bali untuk bergabung ke pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia. Saya bisa bermain setidaknya di tiga laga di babak grup (Piala AFF 2022," kata Sandy dilansir BolaSport.com dari Youtube Eleven Sport Belgia.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Eleven Sports
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Korea Masters 2024 - Sempat Direpotkan, Fikri/Daniel Gulung Juara Dunia Junior dari Malaysia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X