Di sisi lain, Real Sociedad mampu mengamankan tiket perempat final setelah menang tipis 1-0 atas Real Mallorca.
Untuk partai lainnya di babak delapan besar Copa del Rey musim ini, Osasuna bakal berjumpa Sevilla, kemudian Valencia menantang Athletic Bilbao.
Duel-duel yang berlangsung di perempat final dalam satu leg saja.
Artinya, partai-partai tadi bakal dimainkan dalam sistem satu pertandingan saja.
???? ¡¡Estos son los ???????????????????????????? ???????? ???????????????????? de la #CopaDelRey!!
⚽️ @realmadrid ???? @Atleti
⚽️ @Osasuna ???? @SevillaFC
⚽️ @valenciacf ???? @AthleticClub
⚽️ @FCBarcelona_es ???? @RealSociedad???? ¡¡Mucha SUERTE a todos los equipos participantes!!#LaCopaMola ???? (???? ????????????????????) pic.twitter.com/NIS7O9bEp1
— RFEF (@rfef) January 20, 2023
Baca Juga: Juergen Klopp Harus Sabar, Liverpool Baru Bisa Rekrut Junior Cristiano Ronaldo Musim Panas Nanti
Namun, untuk partai semifinal, laga bakal dimainkan dalam dua leg.
Laga perempat final Copa del Rey sendiri bakal dimulai pekan depan dari tanggal 24 hingga 26 Januari.
Final Copa del Rey sendiri rencananya bakal dihelat di Stadion La Cartuja pada 6 Mei mendatang.
Juara bertahan untuk kompetisi yang kerap disebut Piala Raja Spanyol ini adalah Real Betis.
Sementara untuk pemegang trofi terbanyak adalah Barcelona dengan koleksi 31 trofi.
Editor | : | Bonifasius Anggit Putra Pratama |
Sumber | : | Diario AS |
Komentar