Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Masters 2023 - Para Unggulan Merana, Jonatan Akui Kekuatan Makin Merata

By Wawan Saputra - Kamis, 26 Januari 2023 | 20:20 WIB
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie pada pertandingan babak 16 besar Indonesia Masters 2023 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (26/1/2023)
REYHANESA PUTRA/BOLASPORT.COM
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie pada pertandingan babak 16 besar Indonesia Masters 2023 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (26/1/2023)

BOLASPORT.COM - Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie berhasil melaju ke perempat final Indonesia Masters 2023 dan mengakui kini kekuatan sektor ini makin merata.

Gelaran Indonesia Masters tahun ini memberikan banyak kejutan, terutama di sektor tunggal putra.

Pasalnya beberapa pemain unggulan sudah mengakhiri perjalanannya.

Sebut saja Chou Tien Chen (Taiwan) yang merupakan unggulan keenam sudah kandas pada babak pertama.

Kemudian unggulan ketiga Loh Kean Yew (Singapura) dan unggulan kelima Anthony Sinisuka Ginting yang merana hari ini.

Menurut tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie kalahnya para unggulan selain karena bagan juga kekuatan yang mulai merata.

Sehingga berstatus sebagai unggulan bukan jaminan bisa meraih kemenangan dengan mudah.

Jonatan sendiri pada Indonesia Masters kali ini masih melanjutkan kiprahnya, setelah memetik kemenangan di babak 16 besar.

Dia mampu mengalahkan rekannya Shesar Hiren Rhustavito dengan skor akhir 21-16, 21-15 pada pertandingan yang dihelat di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (26/1/2023).


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Marselino Ferdinan Bersaing dengan Son Heung-min Hingga Takumi Minamino dalam Nominasi Gol Terbaik Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X