Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Casemiro Main Sebagus Ini di Man United, Ten Hag Tidak Kaget

By Beri Bagja - Minggu, 29 Januari 2023 | 11:15 WIB
Erik ten Hag tidak kaget dengan penampilan bagus Casemiro (tengah) usai mengukir 2 gol dalam kemenangan Manchester United atas Reading di Piala FA (28/1/2023).
OLI SCARFF/AFP
Erik ten Hag tidak kaget dengan penampilan bagus Casemiro (tengah) usai mengukir 2 gol dalam kemenangan Manchester United atas Reading di Piala FA (28/1/2023).

BOLASPORT.COM - Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, tidak kaget dengan penampilan bagus Casemiro walau baru menjalani musim debut di Inggris.

Terbaru, Casemiro mencetak dua dari tiga gol kemenangan Manchester United atas Reading di Piala FA (28/1/2023).

Gelandang asal Brasil itu membuktikan diri bukan cuma vital sebagai dinamo di lini tengah tim.

Casemiro dapat diandalkan pula sebagai sumber gol alternatif.

Gol pertama pemain berusia 30 tahun tercipta dengan naluri sekelas bomber.

Berada di antara impitan bek musuh dan adangan kiper, dia mencungkil bola di atas badan penjaga gawang hingga bersarang ke jala.

Gol kedua lebih keren lantaran tercipta dari tembakan di luar kotak penalti.

Baca Juga: Hasil Piala FA - Fred dan Casemiro Kompak Bikin Gol Cantik, Man United Hajar 10 Pemain Reading 3-1

Di luar itu, sikap kepemimpinan Casemiro mengembalikan peran yang sempat hilang beberapa musim terakhir di skuad United.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Manchestereveningnews.co.uk

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X