Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Kunjung Mainkan Elkan Baggott, Cheltenham Town Semakin Terpuruk

By Arif Setiawan - Minggu, 5 Februari 2023 | 09:45 WIB
Pemain timnas Indonesia, Elkan Baggott resmi berseragam Cheltenham Town di sisa musim 2022/2023.
INSTAGRAM/@CTFCOFFICIAL
Pemain timnas Indonesia, Elkan Baggott resmi berseragam Cheltenham Town di sisa musim 2022/2023.

BOLASPORT.COM - Pemain timnas Indonesia, Elkan Baggott tak kunjung menjalani debut bersama klub anyarnya yakni Cheltenham Town FC.

Sebagai informasi, Elkan Baggott resmi berseragam Cheltenham Town pada tanggal 20 Januari lalu.

Namun sayang, pemain berposisi sebagai bek tersebut tak kunjung mendapatkan kesempatan bermain.

Elkan Baggott tercatat telah melewatkan tiga pertandingan.

Pada laga pertama, Elkan Baggott gagal debut akibat dikabarkan cedera.

Baca Juga: Benny Dollo Dimakamkan di Pamulang, Keluarga Ingin Lebih Dekat Mengunjunginya

Kemudian pemain kelahiran masuk dalam skuad Cheltenham Town pada laga pekan ke-29 League One melawan Port Vale.

Akan tetapi Elkan Baggott hanya menghangatkan bangku cadangan.

Hal tersebut kembali terulang pada pekan selanjutnya.

Tepatnya yakni saat Cheltenham Town menghadapi Bolton pada Sabtu (4/2/2023).

Selama tak memainkan Elkan Baggott, rupanya Cheltenham Town tak sekalipun mampu meraih kemenangan.

Tim asuhan Wade Elliott tersebut harus menyerah dengan skor telak 2-4 dari Plymouth Argyle.

Kemudian, Cheltenham Towh dipaksa bermain imbang 0-0 saat melawan Port Vale.

Terakhir, Cheltenham Town dipermalukan Bolton dengan skor 0-1.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Cheltenham Town Football Club (@ctfcofficial)

Hasil buruk tersebut rupanya semakin membuat Cheltenham Town kian terpuruk di klasemen League One 2022/2023.

Baca Juga: Suasana Haru di Pemakaman Benny Dollo

Tim berjuluk The Robin kini menghuni peringkat ke-18 dengan raihan 29 poin dari 28 laga.

Poin yang ada hanya terpaut delapan poin dari Forest Green yang menempati dasar klasemen.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Kata Robin van Persie Usai Tim Ditumbangkan Calon Bek Timnas Indonesia dkk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X