Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sambil Soroti Kinerja Wasit, Ten Hag Sebut Casemiro Layak Dapat Kartu Merah karena Cekik Lawan

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 5 Februari 2023 | 10:15 WIB
Momen Casemiro mencekik Will Hughes yang berujung pada kartu merah pada laga Manchester United kontra Crystal Palace pada lanjutan laga Liga Inggris 2022-2023.
TWITTER.COM/MICTUATHAIGH
Momen Casemiro mencekik Will Hughes yang berujung pada kartu merah pada laga Manchester United kontra Crystal Palace pada lanjutan laga Liga Inggris 2022-2023.

BOLASPORT.COM - Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, menyebut bahwa Casemiro layak diganjar kartu merah, tetapi dirinya juga menyoroti kinerja wasit yang inkonsisten.

Manchester United menjamu Crystal Palace dalam laga pekan ke-22 Liga Inggris 2022-2023.

Duel tersebut digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (4/2/2023) malam WIB.

Hasilnya, Setan Merah keluar sebagai pemenang dengan skor 2-1.

Laga tersebut awalnya berjalan mudah bagi Man United.

Mereka bisa menguasai pertandingan usai Bruno Fernandes mencetak gol cepat pada menit ke-7.

Gelandang timnas Portugal itu menceploskan gol lewat titik putih.

Baca Juga: Cetak Gol Lagi, Lionel Messi Sedikit Lagi Capai 800 Gol dan Susul Cristiano Ronaldo

Man United semakin berada di atas angin setelah Marcus Rashford menggandakan keunggulan di babak kedua, tepatnya pada menit ke-63.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Soal Kans Emil Audero Bela Timnas Indonesia: Masih Belum Yakin Dengan Program Kami

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X