Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eksperimen Thomas Doll Sukses, Bek Timnas Indonesia Kini Nyaman di Posisi Baru

By Lukman Adhi Kurniawan - Jumat, 10 Februari 2023 | 15:30 WIB
Bek sayap kanan Persija Jakarta, Ilham Rio Fahmi (kanan), sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan ke-22 Liga 1 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (3/2/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kanan Persija Jakarta, Ilham Rio Fahmi (kanan), sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga pekan ke-22 Liga 1 2022 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (3/2/2023).

BOLASPORT.COM - Bek Persija Jakarta, Rio Fahmi, dipaksa pindah posisi demi masuk dalam taktik pelatih Thomas Doll.

Rio saat ini bertugas sebagai bek kanan.

Namun, dia harus merubah posisi sebagai bek sayap sejak Thomas Doll menjadi pelatih tim Macan Kemayoran.

Pelatih asal Jerman tersebut menggunakan formasi andalah 3-5-2 yang memaksa Rio berposisi sebagai gelandang.

Penampilan pemain berusia 21 tahun ini cukup sukses, dia bahkan jadi 11 pemain terbaik pada pekan ke-22 Liga 1 2022/2023.

Baca Juga: Persib dan Persija Kompak Masih Tahan Pemainnya Gabung TC Timnas U-20 Indonesia Akhir Pekan Ini

Mendapatkan tugas baru, Rio yang memiliki naluri bertahan harus bisa beradaptasi.

Dia harus aktif membantu serangan dan sering jadi opsi di sisi kanan Persija.

Hasilnya, dia bisa beradaptasi dengan baik dan sukses mencetak gol pada laga pekan ke-22 Liga 1 musim ini saat berhadapan dengan Rans Nusantara FC.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Persija.id
REKOMENDASI HARI INI

Pundit Malaysia Puji Kirim Pujian untuk Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Jadi Pemain Masa Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X