Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Persebaya Surabaya Angkat Bicara Terkait Invasi Pelatih Asing di Liga 1 Indonesia

By Sasongko Dwi Saputro - Minggu, 12 Februari 2023 | 16:00 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso

BOLASPORT.COM - Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso angkat bicara soal banjirnya pelatih asing di klub-klub peserta Liga 1 2022-2023 musim ini.

Para pelatih asing kembali mendominasi klub-klub peserta Liga 1 2022-2023.

Menurut data terkini, hanya lima tim yang tidak menggunakan pelatih asing.

Kelima tim tersebut adalah Persebaya, PSS Sleman, Arema FC, Barito Putera, dan PSIS Semarang.

Meski begitu, klub-klub Liga 1 juga sudah merekrut para pelatih asing berkualitas.

Sebagai contoh adalah Persija Jakarta yang merekrut Thomas Doll dari Jerman dan Persib Bandung dengan Luis Milla dari Spanyol.

Keduanya punya rekam jejak mentereng, karena sudah pernah menjadi pelatih kepala di klub-klub elit negaranya.

Fenomena ini membuat Aji Santoso selaku pelatih Persebaya Surabaya angkat biacara.

Meski secara umum sebuah negara tidak bisa melarang klub setempat untuk merekrut pelatih asing, tetapi Aji Santoso mengingatkan bahwa harus ada kriteria baku dari klub atau federasi soal pelatih asing yang direkrut klub itu sendiri.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Respons Ketum PSSI Erick Thohir Saat Ditanya Target Realistis Timnas Indonesia Lawan Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X