Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ze Valente Ungkap Tak Selebrasi Usai Bobol Gawang PSS Sleman

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 14 Februari 2023 | 15:45 WIB
Gelandang Persebaya Surabaya, Marselino Ferdinan, sedang merayakan golnya bersama rekannya diantaranya Michael Bonzoji Rumere, Jose Pedro Magalhaes Velente (Ze Valente) dan Rizky Ridho saat pekan ke-18 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banteng, Rabu (18/1/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persebaya Surabaya, Marselino Ferdinan, sedang merayakan golnya bersama rekannya diantaranya Michael Bonzoji Rumere, Jose Pedro Magalhaes Velente (Ze Valente) dan Rizky Ridho saat pekan ke-18 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banteng, Rabu (18/1/2023).

BOLASPORT.COM - Rekrutan anyar Persebaya, Ze Valente, tampil impresif saat mengalahkan mantan timnya, PSS Sleman dalam lanjutan Liga 1 2022/2023.

Gelandang asal Portugal itu membukukan brace untuk membantu Persebaya menang dengan skor 4-2 di Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik, Senin (13/2/2023).

Ze Valente juga mencatatkan satu asisst untuk gol keempat Bajol Ijo yang disarangkan oleh Januar Eka Ramadhan.

Bukan hanya itu, kehadirannya di atas lapangan seakan menjadi konduktor permainan Persebaya dalam hal menyerang maupun bertahan.

Baca Juga: PSS Dibekuk Persebaya, Seto Nurdiantoro Akui Pemain Lengah hingga Dua Kali Dijebol Ze Valente

Bagi Ze Valente, duel melawan PSS Sleman menjadi salah satu pertandingan paling spesial dalam kariernya.

PSS merupakan klub pertamanya saat memutuskan terjun di kompetisi sepak bola Indonesia.

Di sana, ia mendapat dukungan dari tim dan suporter yang terus melekat dan membekas dalam hatinya.

Ze mengatakan, tanpa mencetak gol pun, dirinya merasa senang bisa dipertemukan dengan PSS sebagai lawan.

"Saya sangat menghormati PSS dan suporternya."


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persebaya
REKOMENDASI HARI INI

Johor Darul Takzim Bantai Ulsan Hyundai, Kala Kim Pan-gon Dipecundangi Murid, Jordi Amat Beri Kabar Positif

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X