Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Bantu Lionel Messi, Kylian Mbappe Akui Seharusnya Tak Main Lawan Bayern

By Septian Tambunan - Rabu, 15 Februari 2023 | 06:05 WIB
Ekspresi kecewa dua penyerang Paris Saint-Germain, Lionel Messi dan Kylian Mbappe, seusai kalah dari Bayern Muenchen dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Mbappe akui semestinya tak main, tetapi ingin bantu Messi.
FRANCK FIFE/AFP
Ekspresi kecewa dua penyerang Paris Saint-Germain, Lionel Messi dan Kylian Mbappe, seusai kalah dari Bayern Muenchen dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Mbappe akui semestinya tak main, tetapi ingin bantu Messi.

Sebetulnya, PSG sempat tampil luar biasa setelah memasukkan Kylian Mbappe pada menit ke-57 untuk menggantikan Carlos Soler.

Mbappe bahkan sempat menciptakan dua gol meski semuanya dianulir karena offside.

Setelah pertandingan PSG vs Bayern, striker berusia 24 tahun ini mengaku optimistis bisa melaju ke perempat final Liga Champions.

Baca Juga: Mo Salah Akui Bisa Lari Secepat Mungkin untuk Liverpool karena Darwin Nunez

Para pemain Bayern Muenchen merayakan gol Kingsley Coman (tengah) ke gawang Paris Saint-Germain dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Parc des Princes, Selasa (14/2/2023).
ALAIN JOCARD/AFP
Para pemain Bayern Muenchen merayakan gol Kingsley Coman (tengah) ke gawang Paris Saint-Germain dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Parc des Princes, Selasa (14/2/2023).

"Kami harus mengingat bagaimana kami mengakhiri pertandingan," kata Kylian Mbappe seperti dilansir BolaSport.com dari Canal+.

"Kami menyadari bahwa kami mampu membuat mereka kesulitan."

"Semua pemain kami harus bugar dan pergi ke sana untuk menang dan lolos," ucap Mbappe menambahkan.

Kylian Mbappe sejatinya baru sembuh dari cedera hamstring.

Malah, Mbappe semestinya tidak merumput melawan Bayern Muenchen.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Transfermarkt.com, UEFA.com, Canalplus.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X