Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pernah Jadi Mimpi Buruk Persija, Eks Striker Persib Bandung dari Singapura Umumkan Pensiun dari Dunia Sepak Bola

By Sasongko Dwi Saputro - Selasa, 21 Februari 2023 | 22:30 WIB
 Pemain Home United, Shahril Ishak, merayakan gol yang ia cetak ke gawang Persija Jakarta pada laga
firzie
Pemain Home United, Shahril Ishak, merayakan gol yang ia cetak ke gawang Persija Jakarta pada laga

BOLASPORT.COM - Eks bintang timnas Singapura dan Persib Bandung, Shahril Ishak telah mengumumkan pensiun setelah 19 tahun karirnya sebagai pesepakbola.

Pemain berusia 39 tahun pensiun sebagai pesepak bola mencatatkan caps terbanyak ketiga di timnas Singapura.

Catatan tersebut ada di bawah Daniel Bennett (142) dan Baihakki Khaizan (140).

Pemain depan tersebut mencatatkan 138 caps untuk timnas Singapura.

Perpisahan Shahril Ishak dengan dunia sepak bola ia sampaikan melalui akun Instagram pribadinya.

Baca Juga: Thomas Doll Yakin Pemain Lokal Persija Bisa Kalahkan Barito Putera

"Itu tidak mudah, saya tidak ingin waktunya tiba, tetapi saya tahu itu akan terjadi," tulis Shahril Ishak dalam akun Instagram pribadinya.

"Ini adalah keputusan yang sangat sulit tetapi saya merasa sudah waktunya. Semuanya memiliki awal dan akhir. Setelah 19 tahun saya membuat keputusan untuk mengakhiri karir saya sebagai pemain sepak bola profesional."

"Saya merasa sangat terhormat bisa memainkan permainan yang sangat saya sukai. Sepak bola selalu menjadi bagian besar dalam hidup saya karena tidak ada olahraga lain untuk saya."

"Saya masih ingat dengan jelas semuanya sejak masa muda saya, semua yang ada di pikiran saya adalah tentang menjadi pesepakbola. Saya tidak punya hal lain dalam pikiran saya," lanjutnya.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X