Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Arema FC Waspadai Taktik Luis Milla yang Berhasil Angkat Performa Duo Striker Asing Persib Bandung

By Sasongko Dwi Saputro - Rabu, 22 Februari 2023 | 15:30 WIB
Penyerang asing Persib Bandung, David Da Silva (kiri), sedang menguasai bola dalam laga pekan ke-24 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Selasa (14/2/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang asing Persib Bandung, David Da Silva (kiri), sedang menguasai bola dalam laga pekan ke-24 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Selasa (14/2/2023).

BOLASPORT.COM - Pelatih Arema FC, I Putu Gede mengomentari kekuatan terbesar dari Persib Bandung.

I Putu Gede bakal memimpin skuat Arema FC dalam laga di markas Persib Bandung dalam lanjutan pekan ke-26 Liga 1 2022-2023 di Stadion Pakansari, Bogor, Kamis (23/2/2023).

Arema FC jelas datang dalam kepercayaan diri tinggi usai menang atas Barito Putera pekan lalu.

Agar tim berjuluk Singo Edan tersebut bisa melanjutkan performa bagusnya pekan lalu, I Putu Gede meminta anak asuhnya mewaspadai kualitas dua pemain asing Persib Bandung.

Dua pemain asing yang dimaksud adalah David Da Silva dan Ciro Alves.

Baca Juga: Meski Sempat Berkecimpung di Eropa, Thomas Doll Akui Sulit Tebak Strategi Tim di Liga 1

Untuk nama pertama merupakan top skor sementara Liga 1 2022-2023.

David Da Silva berhasil mencatatkan 18 gol musim ini bersama Persib Bandung.

Sementara nama Ciro Alves juga punya reputasi jadi salah satu penyerang tajam sejak pertama kali berkarir di Liga 1 Indonesia.

Bersama Persib Bandung musim ini, Ciro sukses bukukan 10 gol.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Final Macau Open 2024 - Sabar/Reza dalam Teror Rival Ranking 317 Dunia untuk Juara, Dejan/Gloria Jadi Pembuka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X