Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang All England Open 2023, Ganda Putra China 'Dirombak'

By Nestri Y - Rabu, 1 Maret 2023 | 07:30 WIB
Pelatih ganda putra China, Chen Qi Qiu membagikan momen latihan anak didiknya jelang All England Open 2023.
WEIBO/CHENQIQIU
Pelatih ganda putra China, Chen Qi Qiu membagikan momen latihan anak didiknya jelang All England Open 2023.

BOLASPORT.COM - Ganda putra China menerapkan latihan metode rombak menjelang tiga turnamen Eropa beruntun termasuk All England Open 2023.

Sejumlah persiapan dilakukan skuad ganda putra China menjelang tiga turnamen BWF World Tour beruntun di Eropa yang akan dimulai pada Maret 2023.

Diawali dengan German Open 2023 pada 7-12 Maret, turnamen bulu tangkis akan mewarnai setiap pekan.

Urutannya adalah All England Open 2023 (14-19 Maret), Swiss Open 2023 (21-26 Maret), dan Spain Masters 2023 (28 Maret-2 April).

Selain itu Negeri Tirai Bambu juga menggelar Ruichang China Masters 2023, turnamen BWF Tour Super 100 yang dihelat berbarengan dengan All England.

Pelatih Kepala Ganda Putra China, Chen Qi Qiu membagikan beberapa momen latihan Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi dkk dalam beberapa hari terakhir.

Salah satu metode latihan yang diterapkan Chen adalah dengan merombak pasangan permanen.

Namun, pelatih yang kerap dijuluki Coach Ferguso di dunia maya itu menegaskan perombakan itu murni hanya bagian dari variasi pelatihan.

"Kemarin, empat pasangan ganda putra dibongkar dan saling berhadapan," tulis Chen Qi Qiu dalam akun Weibo miliknya.

Baca Juga: Pelatih Ganda Campuran Flandy Limpele Dikabarkan Tinggalkan PBSI


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Weibo, Aiyuke

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X