Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Presiden PSG Nasser Al Khelaifi Diduga Terlibat Kasus Penculikan dan Penyiksaan

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 28 Februari 2023 | 22:25 WIB
Presiden Paris Saint-Germain, Nasser Al-Khelaifi, memberikan pujian selangit kepada megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.
TWITTER.COM/AHMAHHAYDAR
Presiden Paris Saint-Germain, Nasser Al-Khelaifi, memberikan pujian selangit kepada megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.

BOLASPORT.COM - Presiden Paris Saint-Germain, Nasser Al Khelaifi, dilaporkan atas tindakan penculikan dan penyiksaan terhadap pelobi asal Aljazair.

Kabar tidak sedap kembali menerpa klub raksasa Liga Prancis, Paris Saint-Germain (PSG).

Menurut laporan media Prancis, L'Equipe, yang dikutip BolaSport.com, Presiden PSG, Nasser Al Khelaifi, diduga telah melakukan tindakan kriminal.

Tindakan kriminal yang dimaksud adalah melakukan penculikan dan penyiksaan terhadap pelobi keturunan Prancis-Aljazair, Tayeb Benabderrahmane.

Tuduhan tersebut dilayangkan langsung oleh Benabderrahmane kepada pengadilan setempat.

Pada hari Senin (27/2/2023) waktu setempat, tiga hakim bahkan sudah ditunjuk untuk melakukan penyelidikan terkait kasus tersebut.

Benabderrahmane mengaku bahwa dirinya telah diculik dan disiksa oleh Al Khelaifi.

Baca Juga: Lionel Messi Pemain Terbaik FIFA 2022, tapi Punya 1 Dosa

Penculikan itu dilakukan karena Benabderrahmane diduga memiliki dokumen penting yang sangat berbahaya bagi orang nomor satu di PSG itu.

Tindakan Al Khelaifi yang sudah melampaui batas itu dilakukan karena dokumen yang bocor diduga berisi soal informasi penting Piala Dunia 2022.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Lequipe.fr
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih PSS Sleman Salahkan Pemain Usai Dipermalukan PSBS Biak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X