Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marco Bezzecchi Pede Cetak Kemenangan Perdana hingga Rebut 1 Kursi di Tim Pabrikan

By Wawan Saputra - Selasa, 7 Maret 2023 | 15:20 WIB
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi, sukses merebut status rookie of the year MotoGP 2022 setelah meraih finis keempat pada MotoGP Australia 2022
MOTOGP.COM
Pembalap Mooney VR46, Marco Bezzecchi, sukses merebut status rookie of the year MotoGP 2022 setelah meraih finis keempat pada MotoGP Australia 2022

BOLASPORT.COM - Pembalap tim Mooney VR46, Marco Bezzecchi, menyongsong gelaran MotoGP 2023 dengan optimisme tinggi.

Kepercayaan diri tinggi yang dimiliki Bezzecchi tidak lepas dari performa apik di musim perdananya tahun lalu.

Pembalap kelahiran Rimini Italia itu mampu menyelesaikan musim 2022 dengan menempati peringkat ke-14.

Pembalap jebolan Akademi VR46 itu sudah mencetak podium pertamanya sekaligus mengantarnya meraih penghargaan Rookie of The Year.

Tahun ini pembalap berusia 24 tahun itu mengatakan akan berjuang dengan tujuan yang lebih besar dari tahun lalu.

Apalagi pada MotoGP 2023 Bezzecchi akan menggunakan Desmosedici GP22 yang notabene motor paling kompetitif tahun lalu.

Desmosedici yang akan ditunggangi Bezzecchi sukses mengantarkan Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) meraih gelar Juara Dunia MotoGP 2022.

Gelar tersebut sekaligus mengakhiri penantian panjang Ducati selama 15 tahun di MotoGP.

Pembalap yang pernah merasakan didikan dari legenda MotoGP, Valentino Rossi itu sudah menjajal Desmosedici GP22 dalam dua kesempatan.

Baca Juga: Valentino Rossi Berdoa, Lihat Adiknya Naik Podium pada MotoGP 2023


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

Klarifikasi Eks Bintang Film Dewasa Mia Khalifa soal Hubungan dengan Junior Lionel Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X