Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Vs Persik - Macan Putih Boyong 22 Peman, Termasuk Sang Mantan

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 7 Maret 2023 | 20:30 WIB
Partandingan Arema FC melawan Persik Kediri di Stadion PTIK, Jakarta, Selasa (28/2/2023).
REYHANESA PUTRA/BOLASPORT.COM
Partandingan Arema FC melawan Persik Kediri di Stadion PTIK, Jakarta, Selasa (28/2/2023).

BOLASPORT.COM - Pelatik Persik Kediri, Divaldo Alves membawa sebanyak 22 pemain dalam lawatannya ke markas Persib Bandung.

Persik mendapat ujian berat dalam mempertahankan tren positif di Liga 1 2022/2023.

Setelah meraih tiga kemenangan beruntun, konsistensi tim berjuluk Macan Putih akan diuji tim kuat, Persib.

Duel Persib vs Persik bakal berlangsung di Stadion Pakansari Cibinong, Kabupaten Bogor, Rabu (8/3/2023).

Baca Juga: Lawan Timnas U-20 Indonesia, Pelatih Uzbekistan Ingatkan Kartu Merah Bisa Jadi Bencana

Dalam kunjungannya ke kandang tim besutan Luis Milla, Divaldo Alves membawa 22 pemain terbaiknya.

Termasuk di dalamnya empat pilar asing yakni, Anderson Nascimento, Rohit Chand, Flavio Silva, dan Renan Silva.

Mereka berempat menjadi sosok vital di balik hattrik kemenangan Persik.

Dalam tiga laga terakhir, kombinasi empat pemain asing itu menghasilkan 6 gol dan 6 assist.

Terkhusus Renan da Silva, sejauh ini dirinya telah menyumbang 8 gol dan 5 asisst.

Dilvaldo Alves juga mengajak mantan pemain Persib Bandung ke Bogor.

Eks pemain Persib yang dimaksud adalah Benni Oktavianto.

Benni pernah menjadi bagian tim Maung Bandung di Liga 1 2022/2023 di bawah komando Robert Rene Alberts.

Ia memutuskan hengkang karena alasan kelurga meski sejatinya masih dibutuhkan Persib.

Demi melanjutkan tren positif, Divaldo Alves menegaskan timnya tak gentar melawan Persib dan tetap mengincar poin untuk dibawa pulang.

"Saya senang dengan respon pemain, setelah laga melawan Barito Putera kemarin, semuanya kini kembali fokus dan bekerja keras seperti biasa," jelasnya.

"Karena kami semua tahu bahwa kompetisi belum berakhir dan masih banyak pertandingan yang harus dimainkan."

"Saya ingin Persik Kediri terus meningkatkan permainannya karena saya ingin tim ini berada di posisi yang jauh lebih lagi," ungkap pelatih asal Portugal itu.

Ia juga mengingatkan pemainnya untuk tidak menyia-nyiakan sedikit pun peluang menceta gol.

"Mereka tidak boleh lagi membuang peluang, sekecil apapun kesempatan di depan gawang lawan harus bisa dimaksimalkan."

"Selain itu, kami juga terus memperbaiki faktor mental dan fokus bermain, saya ingin para pemain bermain lebih tenang dan dewasa."

"Rotasi di starting eleven mungkin saja karena memang jadwal pertandingan sangatlah padat," tambahnya.

Baca Juga: Pelatih Anyar Borneo FC Akan Manfaatkan Kelebihan Pesut Etam untuk Redam Persija

Daftar 22 pemain Persik untuk menantang Persib:

Penjaga gawang: Kurniawan Kartika Adjie dan Dikri Yusron

Bek: Anderson Nascimento, Vava Mario Yagallo, Al Hamra Hehanusa, M Fahad, dan Yusuf Meilana.

Gelandang: Bayu Otto, Rohit Chand, Artur Irawan, Faris Aditama, Ady Eko Jayanto, Fitra Ridwan, Mahir Radja, dan Renan Silva,

Striker: Flavio Silva, Arsyad Yusgiantoro, Miftahul Hamdi, Benni Oktovianto, Ferinando Pahabol, M Khanafi, dan Riyatno Abiyoso

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Lawan Timnas Indonesia, Jepang Punya Striker yang Jauh Lebih Ganas dari Mesin Gol Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X