Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pratama Arhan Masih Menghilang, Tokyo Verdy Bikin Babak Belur Fujieda MYFC di J2 League

By Metta Rahma Melati - Minggu, 19 Maret 2023 | 17:35 WIB
Bek sayap kiri timnas Indonesia, Pratama Arhan dipastikan tetap jadi bagian dari Tokyo Verdy untuk mengarungi musim 2023
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kiri timnas Indonesia, Pratama Arhan dipastikan tetap jadi bagian dari Tokyo Verdy untuk mengarungi musim 2023

BOLASPORT.COM - Pratama Arhan masih menghilang alias kembali tidak masih skuad Tokyo Verdy dalam lanjutan J2 League.

Bek timnas Indonesia itu tidak masuk dalam skuad Tokyo Verdy melawan Fujieda MYFC pada pekan kelima J2 League musim 2023.

Pada pertandingan itu, Tokyo Verdy menang dengan skor 5-0 atas Fujieda di Fujieda Soccer Stadium, Minggu (19/3/2023).

Tokyo Verdy mampu melesatkan gol cepat, tepatnya pada menit pertama melalui Toyofumi Sakana.

Gol kedua Tokyo Verdy dicetak oleh Ryota Kajikawa.

Lima menit berselang, Toyofumi Sakano mencetak gol ketiga.

Babak pertama ditutup dengan skor 3-0.

Dua gol dicetak Tokyo Verdy pada babak kedua.

Menit ke-63, Kosuke Saito mencetak gol keempat.

Gol terakhir Tokyo Verdy dicetak oleh Yuji Kitajima.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : transfermerkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Undian Piala Asia U-20 2025 - Diserang 2 Tim Kampiun, Timnas U-20 Indonesia Punya Sejarah Juara Bersama dengan Tim ASEAN Ini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X