Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Borong 2 Gol, Bukayo Saka Ukir 1 Prestasi Hebat di Liga Inggris, Jadi Satu-satunya Pemain yang Berhasil Melakukannya

By Ivan Rahardianto - Senin, 20 Maret 2023 | 00:30 WIB
Winger Arsenal, Bukayo Saka (kiri), merayakan gol yang ia cetak ke gawang Crystal Palace pada laga lanjutan Liga Inggris di Stadion Emirates, Minggu (19/3/2023).
JUSTIN TALLIS/AFP
Winger Arsenal, Bukayo Saka (kiri), merayakan gol yang ia cetak ke gawang Crystal Palace pada laga lanjutan Liga Inggris di Stadion Emirates, Minggu (19/3/2023).

BOLASPORT.COM - Bukayo Saka menorehkan 4 rekor fantastis usai membantu Arsenal mengalahkan Crystal Palace.

Arsenal tampil perkasa dalam laga melawan Crystal Palace pada laga pekan ke-28 Liga Inggris 2022-2023.

Bermain di Emirates Stadium, Minggu (19/3/2023), The Gunners membekuk The Eagles dengan skor 4-1.

Empat gol kemenangan milik Arsenal dilesakkan oleh Gabriel Martinelli (28'), brace Bukayo Saka (43' 74'), dan Granit Xhaka (55').

Adapun gol milik Crystal Palace dibuat oleh Jeffrey Schlupp pada menit ke-63.

Baca Juga: Chelsea Imbang Kontra Everton, Potter Marah Lihat Selebrasi Kai Havertz

Dengan kemenangan tersebut, Arsenal makin kokoh di puncak klasemen Liga Inggris dengan 69 poin.

Mereka unggul 8 poin atas pesaing terdekat, Manchester City, yang duduk di posisi kedua.

Di sisi lain, khsusus untuk Saka, 2 gol dan 1 assist membuatnya menorehkan 4 rekor fantastis.

Pertama, dalam laporan Opta Joe yang dinukil BolaSport.com, Saka menjadi pemain Arsenal pertama yang mencetak dua digit untuk gol dan assist (12 gol dan 10 assist) di Liga Inggris sejak Alexis Sanchez pada 2016-2017.

Kedua, tambahan 2 gol ke gawang Crystal Palace membuat Saka telah mencetak 13 gol di semua kompetisi musim ini.

Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Saka Borong 2 Gol, Arsenal Pesta Besar Lawan Crystal Palace

Catatan itu menjadi jumlah terbanyak yang pernah dilakukan oleh Saka dalam satu musim.

Ketiga, menurut laporan Squawka yang dinukil BolaSport.com, Saka adalah pemain Arsenal termuda (21 tahun) yang mencetak 10+ gol dan memberikan 10+ assist dalam satu musim Premier League.

Ia pun berhasil mematahkan rekor milik Cesc Fabregas (22 tahun/2009-2010).

Keempat, Saka menjadi satu-satunya pemain di Liga inggris 2022-2023 yang mampu membuat 10+ gol dan 10+ assist.

Baca Juga: Dampak Taktik Potter, Pemain Chelsea Harus Rela Jadi Cadangan Abadi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Twitter.com/squawka, Twitter.com/OptaJoe
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Ditargetkan Lolos ke Babak Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136