Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Vs Argentina di FIFA Matchday, Shin Tae-yong Minta PSSI Jangan Cuma Omong Saja

By Bagas Reza Murti - Senin, 20 Maret 2023 | 19:22 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (kanan) dan asistennya bernama Jeong Seok-seo alias Jeje (kiri) sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (kanan) dan asistennya bernama Jeong Seok-seo alias Jeje (kiri) sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).

BOLASPORT.COM - Rencana lawan Argentina di FIFA Matchday Juni 2023 mendatang oleh PSSI ditanggapi dingin oleh Shin Tae-yong.

Rencana itu sebelumnya disampaikan oleh Waketum PSSI, Zainudin Amali.

Sebenarnya, PSSI sudah memastikan satu negara akan melawat ke Indonesia dalam FIFA Matchday Juni 2023 yakni Palestina.

Namun Zainudin Amali mengatakan masih mengusahakan Argentina untuk bisa bertanding lawan timnas Indonesia.

Dia mengisyaratkan bahwa apabila bisa terwujud, Argentina akan membawa tim terbaiknya.

Baca Juga: Dipanggil Timnas U-20 Belanda, Shin Tae-yong Sudah Buka Komunikasi ke Justin Hubner, Niat Jadi WNI Tidak Pudar

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).

Argentina sendiri merupakan kampiun Piala Dunia 2022 Qatar.

"Mungkin di FIFA Matchday Day bulan Juni itu ada tim Palestina akan main di kita," kata Zainudin Amali saat ditemui di GBK Arena, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat (17/3/2023).

"Dan yang sedang diusahakan adalah Argentina, itu mudah-mudahan."

"Tidak tahu belum tahu kan ini bisa aja yang tim U-23."

"Atau tim berapa kan kita belum tahu."

"Tapi kan komitmen pak Erick akan membawa tim-tim baik ke sini tergantung kesiapan kita," tambahnya.

Kabar ini juga ditanyakan wartawan ke pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong saat TC pertama timnas Indonesia jelang lawan Burundi, Senin (20/3/2023).

Baca Juga: Egy Maulana Tampil dengan Dewa United Usai Dicoret Akibat Cedera, Shin Tae-yong Merasa Dikhianati?

Wakil Ketua Umim PSSI 1, Zainudin Amali, sedang memberikan senyuman saat ditemui awak media di GBK Arena, Senayan, Jakarta, Jumat (17/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Wakil Ketua Umim PSSI 1, Zainudin Amali, sedang memberikan senyuman saat ditemui awak media di GBK Arena, Senayan, Jakarta, Jumat (17/3/2023).

Pelatih asal Korea Selatan itu merespons dengan dingin.

Ia meminta PSSI jangan hanya bicara saja, tetapi bisa benar-benar dilakukan yakni dengan mengundang Argentina.

"Saya minta tolong semoga bisa diundang (Argentina)," kata Shin Tae-yong.

"Jangan bicara saja," tambahnya.

Timnas Indonesia akan lawan Burundi dua kali yakni pada 25 dan 28 Maret 2023.

Shin Tae-yong mengerti bila Burundi bukan calon lawan yang ia minta karena tidak termasuk 100 besar (141) FIFA.

"Untuk Burundi, jujur saya belum tahu timnya seperti apa, memang saya minta peringkat 80-100 FIFA," kata Shin Tae-yong.

Baca Juga: Kali Pertama Gabung Timnas U-20 Indonesia, Pemain Bali United Ingin Pikat Shin Tae-yong

Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berlatih di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berlatih di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).

"Dan memang situasi saat ini tidak mendukung, jadi akhirnya Burundi yang diundang."

"Jujur sampai sekarang nggak tahu Burundi seperti apa, mulai hari ini akan analisa," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Tutup Tikungan yang Dilewati Rival, Termasuk Marc Marquez Jadi Kunci Jorge Martin Tampil Konsisten dan Jadi Juara Dunia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X