Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sinyal Starting XI Timnas Indonesia Vs Burundi: Duet Jordi Amat-Elkan Baggott, Arhan Tetap Pilihan Utama STY

By Bagas Reza Murti - Kamis, 23 Maret 2023 | 13:45 WIB
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat, sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat, sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

BOLASPORT.COM - Foto-foto latihan timnas Indonesia pada Rabu (22/3/2023) mengisyaratkan sejumlah pemain yang mungkin jadi stater saat laga lawan Burundi.

Timnas Indonesia melakukan latihan tertutup di Jakarta International Stadium, pada Rabu (22/3/2023).

Walau terutup, PSSI membagikan sejumlah foto para pemain yang berlatih.

Adapun beberapa pemain memakai rompi merah yang bisa jadi sinyal mereka disiapkan sebagai strater dalam laga lawan Burundi.

Dari latihan-latihan timnas Indonesia sebelumnya, terungkap bila pemain yang memakai rompi adalah starter.

Baca Juga: Update Justin Hubner soal Timnas U-20 Indonesia atau Belanda, Komunikasi Alot, Mudah-mudahan Happy Ending

Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berlatih di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berlatih di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Senin (20/3/2023).

Yang menarik, Elkan Baggott dan Jordi Amat adalah dua di antaranya.

Jika benar, maka Elkan dan Jordi akan berduet untuk pertama kalinya di timnas Indonesia.

Pemain lain yang terlihat memakai rompi adalah Yakbo Sayuri, Rachmat Irianto dan Pratama Arhan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : PSSI
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X