Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil FIFA Matchday - Jerman Sikat Peru 2-0, Niclas Fuellkrug Si Penerus Miroslav Klose Borong Semua Gol

By Beri Bagja - Minggu, 26 Maret 2023 | 04:56 WIB
Hasil FIFA Matchday, timnas Jerman kalahkan Peru dengan 2 gol dari penerus Miroslav Klose, Niclas Fuellkrug (25/3/2023).
THOMAS KIENZLE/AFP
Hasil FIFA Matchday, timnas Jerman kalahkan Peru dengan 2 gol dari penerus Miroslav Klose, Niclas Fuellkrug (25/3/2023).

BOLASPORT.COM - Niclas Fuellkrug kembali tampil brilian untuk timnas Jerman saat mengalahkan Peru guna mengabsahkan statusnya sebagai penerus Miroslav Klose.

Pada FIFA Matchday, Sabtu (25/3/2023), timnas Jerman menghajar Peru 2-0 di Mewa Arena, Mainz.

Niclas Fuellkrug memborong seluruh gol Die Mannschaft pada duel pertama mereka pasca-kehancuran di Piala Dunia 2022.

Lesakan perdana Fuellkrug tercipta pada menit ke-12 dengan memanfaatkan assist Kai Havertz.

Bomber Werder Bremen tersebut menambah gol pada menit ke-33 dengan menyodok umpan Marius Wolf lewat sentuhan simpel di muka gawang.

Baca Juga: Hasil Lengkap Kualifikasi Euro 2024 - Ronaldo Pecah Rekor Dunia 197 Caps dan 120 Gol, Inggris Hapus Kutukan 44 Tahun!

Timnas Jerman sebenarnya berpeluang menambah gol pada menit ke-68 melalui eksekusi penalti Havertz.

Namun, tendangan pemain Chelsea itu gagal menyarangkan bola ke gawang Peru karena membentur mistar.

Warganet bereaksi keras dan mempertanyakan kenapa Havertz yang mengambil penalti.

Padahal, Fuellkrug dalam kondisi ideal guna mencatatkan hattrick perdananya bagi Die Mannschaft.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Opta
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal China Masters 2024 - 4 Wakil Berlaga, Misi Jaga Asa untuk Tembus World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X