Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Curhat Thomas Doll di Persija Jakarta: Terlalu Banyak Masalah di Musim Ini

By Lukman Adhi Kurniawan - Senin, 27 Maret 2023 | 13:00 WIB
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Monopoli, Kemang, Jakarta, Sabtu (25/3/2023) .
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Hotel Monopoli, Kemang, Jakarta, Sabtu (25/3/2023) .

BOLASPORT.COM - Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, menyadari jika musim perdananya di Liga Indonesia tidak mudah.

Sebelumnya, Thomas diikat tim Macan Kemayoran sejak 23 April 2022.

Dia sebenarnya masih memiliki kontrak yang cukup panjang.

Persija bergerak cepat dengan mengamankan pelatih asal Jerman tersebut hingga tahun 2025 mendatang.

Di tahun pertamanya, dia sukses melakukan banyak perubahan.

Datang sejak awal musim, tangan dingin Thomas Doll mampu membawa Persija meraih 16 kemenangan dan tujuh hasil seri.

Catatan ini membuat mereka bisa bersaing di papan atas klasemen Liga 1 musim ini.

Baca Juga: Duel Persita Tangerang Vs Persija Jakarta Dipastikan Tanpa Penonton

Menjalani musim perdananya di Liga 1, Thomas Doll mengakui jika tidak mudah.

Tantangan pertama terjadi saat Tragedi Kanjuruhan pada bulan Oktober tahun lalu.

Peristiwa tersebut membuat semua kompetisi sepak bola di tanah air akhirnya berhenti.

"Seperti yang saya bilang sebelumnya, memang banyak masalah di musim ini."

"Salah satunya yaitu sempat berhentinya Liga 1 selama dua bulan," kata Thomas Doll dilansir BolaSport.com dari kanal YouTube Persija.

Baca Juga: Statistik Thomas Doll di Persija Jakarta, Layak Dapat Perpanjangan Kontrak?

Setelah kompetisi mulai berjalan, tim Macan Kemayoran dihadapkan dengan masalah baru.

Beberapa pilar asing mereka mulai dihantam gelombang cedera.

Kondisi tersebut diperparah dengan banyaknya pemain yang dipanggil ke timnas.

Akibatnya, skuad yang ada tidak bisa lengkap di setiap pertandingan.

"Banyak pemain harus absen lama karena harus membela timnas, itu juga terjadi saat ini."

"Lalu ditambah dengan cederanya para pemain asing, jadi memang kami memiliki banyak masalah di musim ini," tambahnya.

Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll (kanan), sedang berkomunikasi dengan beberapa asistennya di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat, Rabu (15/3/2023),
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll (kanan), sedang berkomunikasi dengan beberapa asistennya di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat, Rabu (15/3/2023),

Mantan pelatih Borussia Dortmund ini mengambarkan jika kondisi di balik layar jadi terganggu.

Namun, mereka tetap bekerja keras dan akhirnya bisa membawa Persija bangkit. 

"Atas hal tersebut saya sangat mengapresiasi kinerja seluruh elemen yang ada di klub ini."

"Tidak hanya pelatih asing tapi juga para pelatih dari Indonesia."

"Ditambah dengan analis vidio hingga ofisial lainnya yang bertugas di lapangan."

"Mereka sudah bekerja dengan sangat baik untuk tim ini," pungkasnya. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Youtube
REKOMENDASI HARI INI

Kylian Mbappe Kembali Menghilang dari Daftar Skuad Timnas Prancis, Didier Deschamps Beberkan Alasannya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X