Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Hanya Al Nassr, Klub Liga Arab Saudi Lainnya Juga Kecipratan Berkah Kedatangan Cristiano Ronaldo

By Raka Kisdiyatma Galih - Selasa, 28 Maret 2023 | 23:30 WIB
Anderson Talisca merayakan gol bersama Cristiano Ronaldo untuk Al Nassr.
TWITTER.COM/ICONICCRISTIANO
Anderson Talisca merayakan gol bersama Cristiano Ronaldo untuk Al Nassr.

BOLASPORT.COM - Kedatangan Cristiano Ronaldo ke Al Nassr ternyata juga turut membawa berkah untuk klub Liga Arab Saudi Lainnya.

Cristiano Ronaldo resmi dipinang Al Nassr pada awal Januari 2023.

Bersama klub berjuluk Al Aalami tersebut, sang megabintang timnas Portugal menandatangani kontrak berdurasi 2,5 tahun.

Itu artinya, Ronaldo akan berkostum Al Nassr hingga Juni 2025.

Ronaldo sendiri diboyong Al Nassr secara cuma-cuma lantaran berstatus tanpa klub usai diputus kontraknya oleh Manchester United akhir tahun lalu.

Namun, Al Nassr tetap mengeluarkan dana besar untuk membayar gaji tahunan CR7 yang mencapai 200 juta euro (sekitar Rp3,3 triliun).

Kendati mempunyai upah selangit, kedatangan Ronaldo telah memberikan banyak berkah untuk jawara 9 kali Liga Arab Saudi tersebut.

Baca Juga: Dikecam 2 Legenda Timnas Belanda, Virgil van Dijk Cuma Bisa Pasrah

Di luar lapangan, Ronaldo membuat penjualan jersei hingga jumlah pengikut di media sosial Al Nassr meningkat drastis.

Selain itu, superstar berusia 38 tahun tersebut juga mampu tampil ganas.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sportskeeda.com
Komentar (2)
bravo ronaldo _____ siapa yang ndak mau ronaldo ( klub2 eropa ) gigit jari _____ lihat profitnya

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
27
54
3
Nottm Forest
28
51
4
Man City
28
47
5
Chelsea
27
46
6
Brighton
28
46
7
Aston Villa
29
45
8
Newcastle
27
44
9
Bournemouth
27
43
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Atlético Madrid
26
56
3
Real Madrid
26
54
4
Athletic Club
26
48
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
26
38
7
Rayo Vallecano
26
36
8
Celta Vigo
27
36
9
Mallorca
26
36
10
Real Sociedad
26
34
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
27
57
3
Atalanta
27
55
4
Juventus
27
52
5
Lazio
27
50
6
Bologna
27
47
7
Fiorentina
27
45
8
Milan
28
44
9
Roma
27
43
10
Udinese
27
39
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X