"Pada usia itu, Ronaldo tidak memiliki pelatih, tetapi hari ini Ronaldo adalah guru anaknya."
"Dia sudah mengatakan, 'Ayah, ketika kita pindah ke Lisbon, saya ingin bermain untuk Sporting'."
"Sekarang dia memulai di Manchester United, mereka berdua bermain bersama di Sporting adalah impian saya, itu akan spektakuler," tutur Dolores mengakhiri.
Ronaldo sendiri memang sempat berkesempatan untuk kembali ke Sportin CP pada musim panas 2022 lalu.
Baca Juga: Tega Khianati Cristiano Ronaldo, Ini Sosok yang Tolak Kepulangan CR7 ke Real Madrid
Akan tetapi, penyerang berusia 38 tahun tersebut akhirnya memutuskan untuk bertahan di Manchester United.
Pada Januari 2023, Ronaldo kembali dikaitkan dengan Sporting CP.
Lagi-lagi, kabar tersebut hanya rumor dan Ronaldo lebih memilih untuk hijrah ke Arab Saudi dan bergabung dengan Al Nassr.
Editor | : | Bonifasius Anggit Putra Pratama |
Sumber | : | Sportskeeda.com |
Komentar