Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jokowi: Isi Surat FIFA Tak Bisa Dijelaskan, yang Penting Transformasi Sepak Bola Indonesia Tetap Lanjut

By Bagas Reza Murti - Minggu, 2 April 2023 | 11:50 WIB
Presiden RI, Joko Widodo alias Jokowi saat memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, pada Sabtu (1/4/2023).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT.COM
Presiden RI, Joko Widodo alias Jokowi saat memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, pada Sabtu (1/4/2023).

BOLASPORT.COM - Presiden Joko Widodo, menjelaskan bila ia sudah menerima surat dari FIFA terkait pembatalan status tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.

Kesempatan itu dijelaskan Presiden Joko Widodo saat mengunjungi latihan timnas U-20 Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Sabtu (1/4/2023).

Sebelumnya, publik dibuat penasaran mengenai isi surat FIFA kepada Jokowi soal pembatalan status tuan rumah Indonesia di Piala Dunia U-20 2023.

Ketum PSSI, Erick Thohir juga mengaku tidak membuka surat dari FIFA tersebut yang ditujukan untuk Jokowi.

“Saya enggak baca suratnya Presiden FIFA ke Bapak Presiden, mungkin ya salah satunya Presiden FIFA menanyakan ini transformasi sepak bola Indonesia serius atau tidak,” kata Erick Thohir.

Baca Juga: Marselino Dipasang Jadi Starter karena Pelatih Kepincut Gol dan Assistnya, KMSK Deinze Pastikan Tak Terdegradasi Musim Ini

Presiden RI Joko Widodo alias Jokowi datang temui para pemain timnas U-20 Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (1/4/2023).
WILA WILDAYANTI/BOLASPORT
Presiden RI Joko Widodo alias Jokowi datang temui para pemain timnas U-20 Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (1/4/2023).

Meski begitu, Jokowi enggan menjelaskan secara detail isi surat dari FIFA tersebut.

Yang penting menurutnya adalah transformasi sepak bola Indonesia tetap berlanjut.

“Kemarin saya menerima surat dari Presiden FIFA, Gianni Infantino,” kata Joko Widodo di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, pada Sabtu (1/4/2023).


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Nottm Forest
19
37
3
Arsenal
18
36
4
Chelsea
19
35
5
Newcastle
19
32
6
Man City
19
31
7
Bournemouth
19
30
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
19
29
10
Brighton
19
27
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
18
24
10
Roma
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X