Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Murid Rossi Semringah, Berharap Episode Sunmori Tamat di Argentina

By Agung Kurniawan - Senin, 3 April 2023 | 20:15 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, saat tampil pada MotoGP Argentina 2023, Minggu (2/4/2023)
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, saat tampil pada MotoGP Argentina 2023, Minggu (2/4/2023)

BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, mulai percaya diri menyusul hasil yang diraihnya pada MotoGP Argentina 2023.

Morbidelli menunjukkan performa yang semakin menjanjikan dalam rangkaian sesi MotoGP Argentina 2023 pada akhir pekan kemarin.

Berlaga di lintasan Autodromo Termas de Rio Hondo, Argentina, pembalap berusia 28 tahun itu tak lagi menjadi penggembira.

Pasalnya sejak musim lalu hingga seri perdana MotoGP 2023, Morbidelli menjalani balapan layaknya Sunday Morning Ride alias Sunmori.

Dia selalu berkutat di baris belakang alih-alih mengimbangi rekan setimnya Fabio Quartararo yang menjadi tumpuan utama Yamaha.

Pembalap blasteran Italia-Brasil itu merampungkan balapan MotoGP Argentina 2023 dengan finis di urutan keempat dengan start dari posisi yang sama.

Ini adalah hasil terbaik yang diraih oleh Morbidelli sejak didaulat menjadi pembalap tim pabrikan Yamaha pada pertengahan musim 2021 lalu.

Pada sesi sprint race MotoGP Argentina 2023, pembalap yang pernah menimba ilmu di akademi milik Valentino Rossi itu juga finis di posisi yang sama.

Tak ayal, penampilan sepanjang akhir pekan GP Argentina kemarin membuat Morbidelli semringah.

Baca Juga: Jalan Bezzecchi Juarai MotoGP Argentina 2023, Ancaman Dihajar Rossi dan Hutang Budi


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

PT LIB Kabulkan Permintaan Persib, Duel Lawan Bali United Ditunda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X