Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Milik Mantan Lawan Timnas U-19 Indonesia Laris Manis Jadi Rebutan PSG dan Man City

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Senin, 10 April 2023 | 22:20 WIB
Bek tengah Hajduk Split, Luka Vušković, kabarnya laris manis jadi rebutan PSG dan Manchester City.
TWITTER.COM/THECROATIANLAD
Bek tengah Hajduk Split, Luka Vušković, kabarnya laris manis jadi rebutan PSG dan Manchester City.

BOLASPORT.COM - Bek milik mantan lawan timnas U-19 Indonesia, yakni Hajduk Split U-19, tengah laris manis menjadi rebutan Paris Saint-Germain (PSG) dan Manchester City.

Kroasia tidak berhenti menghasilkan talenta hebat dalam dunia sepak bola.

Sejak kemunculan generasi emas, seperti Luka Modric, Ivan Perisic, Mario Mandzukic, dan Mateo Kovacic, Kroasia kembali memiliki calon bintang masa depan.

Kali ini, sinar bintang itu berasal dari seorang bek tengah berusia 16 tahun bernama Luka Vuskovic.

Vuskovic merupakan bek tengah milik klub papan atas Kroasia, NHK Hajduk Split.

Sepanjang musim 2021-2022, bek berpostur 193 cm tersebut masih bermain untuk Hajduk Split U-19.

Namun, karena performanya dinilai meyakinkan, Vuskovic pun kemudian dipromosikan ke tim utama Hajduk Split pada musim 2022-2023.

Baca Juga: Demi Pertahankan Kylian Mbappe, PSG Siap Datangkan Pahlawan Masa kecilnya

Bek tengah Hajduk Split, Luka Vušković, kabarnya masuk radar transfer Manchester City.
TWITTER.COM/CROATIAFOOTY
Bek tengah Hajduk Split, Luka Vušković, kabarnya masuk radar transfer Manchester City.

Menurut data Transfermarkt yang dikutip BolaSport.com, Vuskovic sejauh ini sudah memainkan enam laga di berbagai kompetisi untuk tim senior Hajduk Split.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Twitter.com/FabrizioRomano, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Hajime Moriyasu Tak Enak Hati Usai Salah Sebut Nama Shin Tae-yong, Sampai Mohon Maaf Dihadapan Awak Media

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X