Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-22 Indonesia Terdiri dari Dua Generasi Patah Hati, Indra Sjafri Tak Pusing soal Chemistry

By Bagas Reza Murti - Senin, 17 April 2023 | 14:00 WIB
Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, saat menghadiri sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, saat menghadiri sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam.

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri mengaku tak masalah soal chemistry para pemainnya karena terdiri dari dua generasi batalnya Piala Dunia U-20.

Timnas U-22 Indonesia baru saja menang 1-0 atas Lebanon dalam laga ujicoba ketiga, Minggu (16/4/2023).

Ini juga jadi ujicoba terakhir untuk timnas U-22 Indonesia sebelum berangkat ke SEA Games 2023.

Laga ujicoba yang direncanakan selanjutnya lawan PSM batal dan Indra Sjafri hanya akan menggelar internal game.

Dalam 3 laga ujicoba, timnas U-22 Indonesia sudah mengalami kalah, imbang dan menang.

Baca Juga: Indra Sjafri Butuh Minimal 3 Pemain Multiposisi untuk SEA Games 2023, 2 Pemain Timnas U-22 Indonesia Sudah Buktikan

Bek timnas U-22 Indonesia, Alfreandra Dewangga (tengah), sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas U-22 Indonesia, Alfreandra Dewangga (tengah), sedang menguasai bola saat bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam.

Namun chemistry dan kekompakan para pemain masih belum teruji sepenuhnya.

Indra Sjafri mengaku tak khawatir soal chemistry tersebut.

Menurutnya para pemain sudah lama bersama, sehingga chemistry yang terjalin bisa semakin kuat.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Top Skor Liga Voli Korea - Red Sparks Belum Main, Megawati Terus Menurun Hingga Nyaris Keluar 10 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X