Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-20 dan U-22 Indonesia Dikumpulkan di Bhayangkara FC, Bagaimana Nasib Pemain yang Punya Klub?

By Arif Setiawan - Sabtu, 22 April 2023 | 17:30 WIB
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat ditemui di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Jumat (21/4/2023) sore.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, saat ditemui di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Jumat (21/4/2023) sore.

BOLASPORT.COM - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyebut bila tak hanya pemain timnas U-20 Indonesia yang bakal dikumpulkan di Bhayangkara FC.

Seperti yang diketahui, PSSI berencana untuk menggabungkan skuad timnas U-20 Indonesia di satu klub.

Bhayangkara FC yang menjadi pilihan.

Namun, rupanya hal tersebut tak hanya berlaku untuk pemain timnas U-20 Indonesia.

Pemain dari timnas U-22 Indonesia juga diharapkan dapat bergabung.

Khususnya bagi pemain yang belum memiliki klub.

Lalu bagaimana dengan pemain yang sudah memiliki klub?

Erick Thohir menyebut tak ada paksaan.

Bila klub mau menyerahkan pemain itu, maka PSSI dengan senang hati menerimanya.

Baca Juga: Bertemu Erick Thohir, Shin Tae-yong Beri Kode Perpanjang Kontrak dengan PSSI

"Jadi tidak hanya para pemain U-20, pemain U-22 juga yang belum punya klub bisa kita prioritaskan ke Bhayangkara FC."

"Tetapi kalau sudah punya klub, kita tidak bisa memaksa."

"Kalau timnya mau menitipkan silakan karena kita punya jangka panjang."

"Rencana itu sesuatu yang bagus karena tidak mungkin kita bentuk timnas tiap minggu atau bulan," kata Erick Thohir, dilansir BolaSport.com dari Antara.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang menyambangi para pemain timnas U-22 Indonesia di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Jumat (21/4/2023) sore.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sedang menyambangi para pemain timnas U-22 Indonesia di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Jumat (21/4/2023) sore.

Erick Thohir juga mengungkapkan alasan dipilihnya Bhayangkara FC.

Menurutnya, tak banyak klub yang mau menyerahkan diri ke PSSI.

Baca Juga: Pemain Timnas U-22 Indonesia Jalani Salat Idul Fitri Bersama Waketum PSSI

Dengan begitu, Bhayangkara FC merupakan solusinya.

"Kalau ada klub lain yang mau menyerahkan kepada PSSI, saya dengan senang hati menerima."

"Ada tidak? Tolong ditanya selain Bhayangkara," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Antaranews.com
Komentar (1)
lalu siapa yang akan menjadi pelatih mereka? apa sty?

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X