Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indra Sjafri Siapkan Pengganti Pratama Arhan untuk Lemparan Maut

By Wila Wildayanti - Minggu, 14 Mei 2023 | 05:15 WIB
Pelatih Timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri dalam konferensi pers jelang laga semifinal SEA Games 2023 melawan Vietnam
PSSI
Pelatih Timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri dalam konferensi pers jelang laga semifinal SEA Games 2023 melawan Vietnam

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, mengaku telah menyiapkan pemain untuk menggantikan posisi Pratama Arhan yang memiliki lemparan maut.

Pratama Arhan memang bakal absen pada laga final SEA Games 2023.

Hal ini karena Pratama Arhan mendapatkan kartu merah saat Indonesia mengalahkan Vietnam di semifinal SEA Games 2023 di Olympic Stadium, Kamboja, Sabtu (13/5/2023).

Bek kiri andalan Garuda Muda mendapatkan kartu merah setelah menerima kartu kuning kedua pada menit ke-60.

Baca Juga: Bungkam Myanmar, Thailand Jadi Lawan Timnas U-22 Indonesia di Final SEA Games 2023

Dengan begitu, pemain berusia 21 tahun tersebut akan absen memperkuat Tim Merah Putih dalam laga final.

Akan tetapi, tim pelatih mengaku belum mengetahui aturannya.

Sebelumnya akumulasi kartu pada penyisihan grup memang dihilangkan atau ada pemutihan saat lolos ke semifinal.

Namun, untuk pertandingan dari semifinal ke final, Indra mengaku belum tahu.

Oleh karena itu, Indra Sjafri mengaku pihaknya akan membawa regulasi yang ada.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP San Marino 2024 - Alarm Cuaca Buruk Berbunyi, Marc Marquez hingga Duo KTM Bisa Kacaukan Murid Rossi Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
9
2
Liverpool
3
9
3
Brighton
3
7
4
Arsenal
3
7
5
Newcastle
3
7
6
Brentford
3
6
7
Aston Villa
3
6
8
Bournemouth
3
5
9
Nottm Forest
3
5
10
Tottenham
3
4
Klub
D
P
1
PSM
3
9
2
Borneo
3
9
3
Persija Jakarta
3
7
4
Persita
3
7
5
Persebaya
3
7
6
Bali United
3
6
7
PSIS Semarang
3
6
8
Persib
3
5
9
Persik
3
4
10
Malut United
3
3
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Real Madrid
4
8
3
Atlético Madrid
4
8
4
Villarreal
4
8
5
Girona
4
7
6
Alavés
4
7
7
Osasuna
4
7
8
Celta Vigo
4
6
9
Leganes
4
5
10
Mallorca
4
5
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Juventus
3
7
3
Torino
3
7
4
Udinese
3
7
5
Verona
3
6
6
Napoli
3
6
7
Empoli
3
5
8
Lazio
3
4
9
Parma
3
4
10
Genoa
3
4
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
311
2
F. Bagnaia
285
3
M. Marquez
234
4
E. Bastianini
234
5
P. Acosta
152
6
B. Binder
148
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
112
10
A. Marquez
104
Close Ads X