Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kiper Timnas U-22 Indonesia Dapat Pesan Khusus dari Pelatih Persebaya

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 16 Mei 2023 | 17:30 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, sedang memantau para pemainnya bertanding dalam laga tunda pekan ke-28 Liga 1 2022 di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Selasa (11/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, sedang memantau para pemainnya bertanding dalam laga tunda pekan ke-28 Liga 1 2022 di Stadion PTIK, Blok M, Jakarta, Selasa (11/4/2023) malam.

BOLASPORT.COM - Kiper timnas U-22 Indonesia, Ernando Ari mendapatkan pesan khusus dari Aji Santoso.

Seperti diketahui, Ernando merupakan kiper andalan tim tim Garuda Muda.

Pada SEA Games 2023, dia merupakan sosok yang tidak tergantikan.

Kiper berusia 21 tahun tersebut hanya absen satu laga yakni pada babak penyishan Grup A melawan Kamboja.

Baca Juga: Reaksi Kim Pan-gon soal Malaysia Satu Grup dengan Korea Selatan di Piala Asia 2023

Berbicara tentang Ernando Ari, Aji Santoso memberikan pujian pada anak asuhnya tersebut.

Menurutnya, Ernando merupakan salah satu pemain yang tampil konsisten selama SEA Games tahun ini.

Buktinya, dia mendapatkan tempat utama di tim Garuda Muda.

"Saya pikir selama gelaran SEA Games ini dia tampil cukup konsisten," kata Aji Santoso dilansir BolaSport.com dari laman Surya. 

Kiper timnas U-22 Indonesia, Ernando Ari Sutaryadi, sedang menangkap bola saat berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (13/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper timnas U-22 Indonesia, Ernando Ari Sutaryadi, sedang menangkap bola saat berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (13/4/2023) malam.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Surya
REKOMENDASI HARI INI

Piala Asia U-20 2025 - Nasib Apes Menerpa Timnas U-20 Thailand, Segrup dengan 2 Macan Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X