Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Reaksi Warganet Seusai Argentina Konfirmasi Lawan Timnas Indonesia, Rela Kalah War Tiket Coldplay demi Tonton Lionel Messi

By Wila Wildayanti - Senin, 22 Mei 2023 | 13:15 WIB
Unggahan timnas Argentina terkait agenda FIFA Matchday bulan Juni 2023.
TWITTER/@ARGENTINA
Unggahan timnas Argentina terkait agenda FIFA Matchday bulan Juni 2023.

BOLASPORT.COM - Timnas Argentina telah mengonfirmasi bakal melawan timnas Indonesia pada laga FIFA Matchday periode Juni 2023.

Timnas Argentina melalui akun resmi Twitter mereka pada Senin (22/5/2023) menginformasikan bahwa timnas Indonesia akan menjadi salah satu lawan mereka.

Kabar ini tentu saja disambut suka cita oleh pecinta sepak bola Indonesia.

Konfirmasi AFA berhasil mengakhiri rumor soal kedatangan Lionel Messi dan kawan-kawan ke Indonesia.

Baca Juga: Bukan di Level Senior, Argentina Pernah Kalahkan Timnas Indonesia di Piala Dunia U-20 1979

Seperti diketahui, belakangan ini Juara Piala Dunia 2022 Qatar itu dikabarkan bakal datang ke Indonesia untuk melakoni uji coba.

Namun, PSSI sampai saat ini masih memilih tutup mulut.

Meski federasi Argentina sudah mengumumkan secara jelas dan pasti.

PSSI bahkan masih mengelak dengan berbicara soal belum ada tanda tangan diatas hitam dan putih.

Walaupun PSSI masih memilih tutup mulut terkait kabar ini.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Twitter

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X