Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia vs Argentina - Menanti Kunjungan Keempat Lionel Messi di Bumi Asia Tenggara

By Sasongko Dwi Saputro - Senin, 22 Mei 2023 | 20:30 WIB
LIonel Messi (kanan) jadi starter dalam laga PSG vs Ajaccio di pekan ke-35 Liga Prancis (13/5/2023).
FRANCK FIFE/AFP
LIonel Messi (kanan) jadi starter dalam laga PSG vs Ajaccio di pekan ke-35 Liga Prancis (13/5/2023).

BOLASPORT.COM - Indonesia jadi negara keempat di Asia Tenggara yang beruntung dapat dikunjungi oleh salah satu pemain terbaik di dunia sepak bola sepanjang masa yaitu Lionel Messi.

Megabintang asal Argentina tersebut bakal jadi salah satu nama yang paling dinanti oleh publik Indonesia.

Pasalnya Timnas Indonesia dipastikan bakal jadi lawan bagi Argentina pada FIFA Matchday Juni 2023.

Lionel Messi jadi salah satu nama yang paling berjasa mengantarkan Timnas Argentina menjadi juara Piala Dunia 2022 di Qatar.

Laga tersebut bakal dilaksanakan pada 19 Juni 2023.

Pengumuman tersebut disampaikan oleh Asosiasi Sepak Bola Argentina atau AFA pada Senin (22/5/2023).

Sepanjang kariernya sebagai pemain sepak bola, Lionel Messi sudah empat kali berkunjung ke Asia Tenggara.

Kunjungan perdana Lionel Messi ke Asia Tenggara terjadi pada satu dekade silam.

Baca Juga: Komentar Ivar Jenner dan Rafael Struick Seusai Resmi Jadi WNI

Kala itu, Lionel Messi masih membela FC Barcelona.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Top Skor Liga Voli Korea - Red Sparks Belum Main, Megawati Terus Menurun Hingga Nyaris Keluar 10 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X