Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bulan Depan Lawan Argentina, Berikut Catatan Shin Tae-yong atas Anggota Conmebol

By Arif Setiawan - Selasa, 23 Mei 2023 | 19:00 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan senyuman saat memantau para pemainnya berlatih di Stadion JIS (Jakarta International Stadium), Jakarta Utara, Senin (27/3/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memberikan senyuman saat memantau para pemainnya berlatih di Stadion JIS (Jakarta International Stadium), Jakarta Utara, Senin (27/3/2023) malam.

BOLASPORT.COM - Berikut statistik Shin Tae-yong ketika menghadapi klub anggota Conmebol.

Shin Tae-yong dalam waktu dekat bakal kembali menghadapi salah satu tim anggota Conmebol.

Sebagai informasi, Conmebol adalah Konfederasi Sepak Bola Amerika Selatan.

Kali ini lawan Shin Tae-yong bukanlah tim yang sembarangan.

Pelatih asal Korea Selatan itu bakal menantang timnas Argentina yang merupakan sang juara Piala Dunia 2022 lalu.

Pertandingan antara Timnas Indonesia versus Argentina sendiri direncanakan bergulir pada 19 Juni mendatang.

Ini merupakan laga FIFA Matchday bulan Juni 2023.

Sebelum bertemu Indonesia, Timnas Argentina bakal melawan Australia di China.

Kabar di atas diumumkan langsung oleh akun media sosial twitter timnas Argentina (AFA).

Baca Juga: Sadar Bak Bumi dan Langit, Rekan Shin Tae-yong Pede Timnas Indonesia Bisa Bikin Argentina Kewalahan

Namun hingga sekarang PSSI belum bisa memberikan kepastian terkait laga ini.

"Pertandingan persahabatan yang dikonfirmasi."

"Tanggal 15 Juni (Argentina) vs Australia di Beijing."

"Kemudian 19 Juni vs Indonesia di Jakarta," tulis akun twitter timnas Argentina.

Sementara itu, Shin Tae-yong rupanya telah sering kali bertemu tim anggota Conmebol.

Dilansir BolaSport.com dari transfermarkt, Shin Tae-yong tercatat sudah tujuh kali menghadapi tim anggota Conmebol.

Laga ujicoba timnas U-22 Indonesia Vs Bhayangkara turut ditonton langsung Shin Tae-yong Laga ujicoba timnas U-22 Indonesia Vs Bhayangkara turut ditonton langsung Shin Tae-yong.
YOUTUBE PSSI TV
Laga ujicoba timnas U-22 Indonesia Vs Bhayangkara turut ditonton langsung Shin Tae-yong Laga ujicoba timnas U-22 Indonesia Vs Bhayangkara turut ditonton langsung Shin Tae-yong.

Sebagai catatan, laga-laga tersebut terjadi ketika pelatih 52 tahun itu menukangi timnas Korea Selatan dan Indonesia.

Baca Juga: Segini Poin Didapat Timnas Indonesia jika Tumbangkan Palestina di FIFA Matchday

Dari tujuh laga, Shin Tae-yong mengukir tiga kemenangan, sekali imbang, dan tiga kekalahan.

Rinciannya sebagai berikut:

Timnas Korea Selatan 3-1 Venezuela (5/9/2014) - Persahabatan

Timnas Korea Selatan 0-1 Uruguay (8/9/2014) - Persahabatan

Timnas Korea Selatan U-22 2-2 Kolombia U-23 (13/11/2015) - Persahabatan

Timnas Korea Selatan 0-2 Ekuador (30/3/2017) - Persahabatan.

Timnas Korea Selatan U-20 2-0 Uruguay U-20 (11/5/2017) - Persahabatan

Timnas Korea Selatan 2-1 Kolombia (10/11/2017) - Persahabatan

Timnas U-19 Indonesia 0-1 Venezuela (30/5/2022) - Persahabatan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Transfermarkt.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Korea Masters 2024 - 72 Menit Unggulan Pertama Dipaksa Kerja Keras hingga Nyaris Tersingkir

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X