Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bursa Transfer Liga 1 - Cedera Parah, Persib Lepas Satu Bek Berlabel Timnas

By Lukman Adhi Kurniawan - Rabu, 24 Mei 2023 | 09:03 WIB
Pemain Persib Bandung, David Rumakiek.
INSTAGRAM/@KEVINRUMAKIEK
Pemain Persib Bandung, David Rumakiek.

BOLASPORT.COM - Persib Bandung resmi melepas David Rumakiek untuk Liga 1 2023/2024.

David pada Liga 1 musim lalu hanya tampil dalam satu pertandingan yakni melawan Barito Putera.

Sementara dua pertandingan berhasil dia catatkan pada Piala Presiden 2022 lalu.

Sementara itu, dia menghabiskan musim di bangku cadangan dan menjalani pemulihan cedera.

Baca Juga: Mental Pemain Persib Bandung U-17 akan Terasah di Qatar

Mantan pemain Persipura ini mengalami cedera sejak laga pekan ke-11 Liga 1 musim lalu.

Tepatnya setelah pertandingan debutnya bersama tim Maung Bandung.

Dia mengalami cedera lutut saat latihan pada bulan September tahun lalu.

Akibatnya, pemain berusia 23 tahun ini harus menjalani proses pemulihan setelah menjalani operasi.

Bahkan, dia absen hingga Liga 1 musim lalu berakhir.

Baca Juga: FIFA Matchday - Akan Lawan Timnas Indonesia, Ada Aroma Persib di Timnas Palestina

Atas alasan tersebut, Persib akhirnya resmi melepas David Rumakiek.

Salah satu alasannya adalah terkait cedera pemain kelahiran Jayapura ini.

"Dalam sebuah sesi latihan, Kevin mengalami cedera yang membuatnya harus naik ke meja operasi."

"Seketika, Kevin pun harus menepi dari aktivitas di lapangan hingga kompetisi Liga 1 berakhir," dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persib.

Kontrak David bersama tim Maung Bandung sebernarnya masih cukup panjang.

Didatangkan pada awal musim Liga 1 2022/2023, dia mendapatkan kontrak dengan durasi satu tahun.

Termasuk dengan opsi perpanjangan kontrak satu tahun.

Baca Juga: Gian Zola Resmi ke PSIS Semarang, Batal Reuni dengan Persib Bandung

Salah satu alasan Persib mendatangkan David karena dia mampu tampil dominan menggunakan kaki kiri.

Dia mengisi bek kiri untuk menggantikan Ardi Idrus yang dilepas pada bursa transfer lalu.

Sebelum merapat ke Persib, David merupakan salah satu pemain andalan Persipura Jayapura.

Sebagai pemain muda, dia mencatatkan 31 pertandingan bersama tim Mutiara dari Mutiara Hitam.

Dia sudah tampil dalam dua pertandingan bersama timnas U-23 Indonesia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persib.co.id, Transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Penjelasan PSSI soal Pemain Abroad Timnas Indonesia yang Telat Gabung dan Menyusul

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136