Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang Lawan Timnas Indonesia, Argentina Bakal Kumpul Mulai 10 Juni

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 27 Mei 2023 | 08:00 WIB
Unggahan timnas Argentina terkait agenda FIFA Matchday bulan Juni 2023.
TWITTER/@ARGENTINA
Unggahan timnas Argentina terkait agenda FIFA Matchday bulan Juni 2023.

BOLASPORT.COM - Timnas Argentina dikabarkan mulai berkumpul pada 10 Juni 2023 jelang menjalani tur Asia menghadapi Australia dan Indonesia pada FIFA Matchday Juni 2023.

Informasi tersebut dikutip dari Infobae, para pemain Timnas Argentina yang dipanggil pelatih Lionel Scaloni akan mulai berkumpul pada 10 Juni.

Diketahui, tidak semua pemain bakal datang serentak pada TC Timnas Argentina.

Beberapa nama dikonfirmasi bakal datang belakangan, terutama yang bakal bermain pada final Liga Champions Eropa yang juga digelar pada 10 Juni 2023.

Ada dua pemain Timnas Argentina yang tampil di final Liga Champions Eropa yaitu penyerang Manchester City, Julian Alvarez, dan ujung tombak Inter Milan yaitu Lautaro Martinez.

"Skuad Albiceleste akan bertemu mulai Sabtu 10 Juni, setelah liga-liga Eropa selesai, meski mereka masih harus menunggu finalis Liga Champions, Julian Alvarez bersama Manchester City dan Lautaro Martinez di kubu Inter. Final akan berlangsung di Istanbul," tulis Infobae.

Berdasarkan info dari media yang sama, Lionel Scaloni selaku Pelatih Timnas Argentina juga memanggil penjaga gawang berusia 17 tahun untuk tur Asia menghadapi Timnas Indonesia dan Australia.

Diketahui nama dari penjaga gawang tersebut adalah Mateo Morro yang tampil di Klub Divisi Kelima Liga Argentina yang masih berada dibawah tanggung jawab klub Independiente.

Baca Juga: PSSI Tak Berani Jamin Lionel Messi Datang Lawan Timnas Indonesia, Ini Alasannya

Penjaga gawang muda tersebut mengaku bangga dengan pemanggilannya ke Timnas Argentina tersebut.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Infobae
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X