Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terindikasi Kesulitan Finansial, Raja Bulu Tangkis Malaysia Minta Suntikan Dana demi Olimpiade Paris 2024

By Nestri Y - Kamis, 1 Juni 2023 | 18:30 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia, teriindikasi kesulitan dana menjalani turnamen kualifikasi Olimpiade Paris 2024
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pebulu tangkis tunggal putra Malaysia, Lee Zii Jia, teriindikasi kesulitan dana menjalani turnamen kualifikasi Olimpiade Paris 2024

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis tunggal putra nomor satu Malaysia, Lee Zii Jia tengah mengalami kesulitan finansial usai meminta bantuan tambahan dana kepada CdM Malaysia demi mengikuti turnamen kualifikasi Olimpiade Paris 2024.

Lee Zii Jia telah mengadakan pertemuan dengan Chief de Mission tim Malaysia untuk Olimpiade Paris 2024, Hamidin Mohd Amin pada Kamis (31/5/2023) malam kemarin.

Dalam pertemuan itu, ternyata tunggal putra nomor satu Negeri Jiran tersebut tak sekadar makan malam dan melakukan pertemuan biasa.

Ada hal-hal detail terkait kelangsungan petualangannya di kancah turnamen internasional.

Yang paling disorot adalah soal kebutuhan finansial.

Ya, pada pertemuan tersebut, ternyata Lee Zii Jia tak sungkan untuk mengungkapkan bahwa ia membutuhkan suntikan dana dari pemerintah untuk mengikuti turnamen BWF World Tour dalam satu tahun ke depan.

Khususnya selama kualifikasi Olimpiade Paris 2024 dimulai.

Saat ini, Lee Zii Jia memang bukan lagi bagian dari pebulu tangkis pelatnas Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM).

Ia memutuskan meniti jalur independen sejak awal 2022.

Memang Lee Zii Jia sudah punya sponsor dari Victor yang menyokong kebutuhan perlengkapannya bertanding.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Thestar.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X