Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Beri Keringanan untuk Pemain Abroad Tidak Segera Merapat ke TC Timnas Indonesia

By Lukman Adhi Kurniawan - Kamis, 8 Juni 2023 | 23:45 WIB
Shin Tae-yong saat memimpin latihan timnas Indonesia.
PSSI
Shin Tae-yong saat memimpin latihan timnas Indonesia.

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, memberikan komentarnya terkait banyaknya pemain yang belum hadir di TC skuad Garuda.

Seperti diketahui, timnas Indonesia sudah mulai menggelar latihan sejak 5 Juni di Surabaya.

Namun, hingga saat ini 26 pemain yang dipanggil belum lengkap.

Dari Liga 1 ada dua klub yakni PSM Makassar dan Persija Jakarta yang belum melepas pemainnya.

PSM meminta keringanan karena masih menjalani play-off Liga Champions Asia melawan Bali United.

Sementara dua pemain Persija yakni Witan Sulaeman dan Rizky Ridho masih memiliki agenda dengan klubnya masing-masing.

Baca Juga: Tiket Timnas Indonesia Vs Palestina Sudah Mulai Habis Terjual, Sisa 1000 Lembar

Terkait masalah ini, Shin Tae-yong menjelaskan bahwa sebelumnya sudah berkoordinasi dengan Ketum PSSI Erick Thohir.

Harusnya, masalah ini tidak terjadi lagi karena sudah dikomunikasikan sejak awal.

Selain itu, saat ini Liga 1 masih masuk jeda kompetisi.


REKOMENDASI HARI INI

Asisten Shin Tae-yong Pantau Laga Persebaya Vs Persija, Punya Misi Pantau Pemain Pilihan Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X