Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Singapore Open 2023 - Kalah Pede di Poin 20-20, Leo/Daniel Akui Kemakan Permainan Chia/Soh

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 9 Juni 2023 | 15:05 WIB
Aksi ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, saat mengadapi wakil Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, pada perempat final Singapore Open 2023 yang digelar di Singapore Indoor Stadium, Jumat, 9 Juni 2023
PBSI
Aksi ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, saat mengadapi wakil Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik, pada perempat final Singapore Open 2023 yang digelar di Singapore Indoor Stadium, Jumat, 9 Juni 2023

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, menyayangkan kekalahan mereka pada babak perempat final Singapore Open 2023.

Leo/Daniel hanya kalah tipis pada pertandingan yang berakhir tiga gim saat berjumpa andalan Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik.

The Babbies sempat membuat pasangan juara dunia itu ketar-ketir usai menyamakan kedudukan menjadi 20-20 setelah Chia/Soh mencatatkan match point dengan keunggulan tiga angka.

Akan tetapi, Leo/Daniel mengakui bahwa persiapan dan permainan lawan memang tampil lebih siap pada kali ini.

Hingga akhirnya mereka harus mengakui keunggulan Chia/Soh dengan skor 18-21, 21-16, 20-22 pada laga yang digelar di Singapore Indoor Stadium, Jumat (9/6/2023).

"Meskipun kalah, kami tetap bersyukur karena masih bisa maju ke babak delapan besar. Kami akan terus mencoba lagi," ujar Leo.

Baca Juga: Singapore Open 2023 - Ada Tuah Anthony Jelang Duel Juara Asia Vs Juara All England

Leo/Daniel mengakui mereka tidak bermain lepas dan cukup tertekan saat mereka selalu tertinggal dalam perolehan poin.

Menurutnya, tambah Leo, Chia/Soh sudah mempelejari kelebihan dan kelemahan mereka usai menerima kekalahan dua kali pada tahun ini.

Apalagi pada pertemuan terakhir Leo/Daniel mempecundangi Chia/Soh di kandangnya sendiri pada perempat final Malaysia Masters.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

Hajime Moriyasu Panggil 27 Pemain Untuk Hadapi Timnas Indonesia, Coret Ayase Ueda, Andalkan Rekan Setim Calvin Verdonk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X