Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Giliran Timnas Indonesia, Lionel Messi Pernah Bikin 2 Negara Asia Tenggara Gigit Jari

By Abdul Rohman - Minggu, 11 Juni 2023 | 08:15 WIB
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) tampak sedang melakukan briefing jelang berlaga pada Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Desember 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) tampak sedang melakukan briefing jelang berlaga pada Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 29 Desember 2022.

BOLASPORT.COM - Giliran pencinta sepak bola Indonesia yang dibuat gigit jari oleh bintang Argentina, Lionel Messi.

Berdasarkan laporan dari jurnalis asal Argentina, Leo Paradizo, Lionel Messi tidak bakal ikut dalam rombongan tim besutan Lionel Scaloni itu ke Indonesia.

Belum diketahui alasan detailnya mengapa Messi tidak ikut datang.

Kini Lionel Messi tengah bergabung dengan skuad Argentina yang sudah tiba di Beijing, China, Sabtu (10/6/2023).

Di Begeri Tirai Bambu tersebut, Argentina akan menghadapi Australia, Kamis (15/6/2023).

Empat hari setelahnya, Argentina menantang timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Senin (19/6/2023).

Sejatinya, nama pemain berusia 35 tahun tersebut masuk dalam daftar skuad Argentina yang dijadwalkan menghadapi Australia dan timnas Indonesia pada FIFA Matchday Juni 2023.

Baca Juga: Final Liga Champions Brutal, Baju Bek Manchester City sampai Robek

"Messi tiba di Beijing dan menghasilkan revolusi," kata Leo Paradizo di Twitter pribadinya, Sabtu (10/6/2023).

"Informasi eksklusif: diperkirakan dia hanya akan memainkan pertandingan pertama melawan Australia."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Persaingan Makin Ketat, IOAC 2024 Edisi Keenam Jadi Ajang Seleksi SEA Age Group Thailand

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X