Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kualifikasi Euro 2024 - Rekor Haaland Setara Messi Terasa Hampa, Norwegia Kalah Comeback dalam 2 Menit

By Beri Bagja - Minggu, 18 Juni 2023 | 03:30 WIB
Erling Haaland cetak 54 gol total musim ini, tapi rekornya atas Kylian Mbappe sia-sia setelah timnas Norwegia kalah di Kualifikasi Euro 2024 saat hadapi Skotlandia (17/6/2023).
TWITTER.COM/SQUAWKA_LIVE
Erling Haaland cetak 54 gol total musim ini, tapi rekornya atas Kylian Mbappe sia-sia setelah timnas Norwegia kalah di Kualifikasi Euro 2024 saat hadapi Skotlandia (17/6/2023).

BOLASPORT.COM - Rekor Erling Haaland setara Lionel Messi jadi hampa karena bomber timnas Norwegia itu gagal menolong negaranya dari kekalahan di Kualifikasi Euro 2024.

Usai memborong treble winners dengan Manchester City, ketajaman Erling Haaland berlanjut ke timnas Norwegia.

Sang monster ganas kembali mencetak gol saat negaranya menjamu timnas Skotlandia pada laga Kualifikasi Euro 2024.

Kedua tim bentrok di Stadion Ullevaal, Oslo, Sabtu (17/6/2023), dalam lakon matchday 3 di Grup A.

Haaland membawa Norwegia unggul pada menit ke-61.

Striker berpostur raksasa itu membobol musuh melalui tendangan penalti yang melaju mulus ke pojok bawah gawang kiper Angus Gunn.

Hukuman diberikan wasit buat Skotlandia setelah Haaland sendiri yang terjatuh karena dilanggar lawan di area terlarang.

Kendati cuma dari titik putih, gol Haaland membawanya mencatatkan rekor mengesankan.

Pemuda berusia 22 tahun itu kini memiliki total 54 gol buat klub dan negaranya sepanjang 2022-2023.

Baca Juga: Erling Haaland Raih Treble di Manchester City, Siap Depak Lionel Messi di Ballon d'Or 2023?


Editor : Beri Bagja
Sumber : Squawka, UEFA.com
REKOMENDASI HARI INI

Takut Bernasib seperti Arsenal, Arne Slot Enggan Jemawa meski Liverpool Kedinginan di Puncak Usai Unggul 8 Poin atas Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X