Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sudah Tahu Klub Tujuan Kylian Mbappe, Pep Guardiola Tak Mau Man City Buang-buang Waktu Kejar Sang Penyerang

By Raka Kisdiyatma Galih - Selasa, 20 Juni 2023 | 06:30 WIB
Bintang Paris Saint-Germain asal Prancis, Kylian Mbappe.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Bintang Paris Saint-Germain asal Prancis, Kylian Mbappe.

BOLASPORT.COM - Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, mengaku sudah mengetahui klub tujuan Kylian Mbappe. Maka dari itu, Guardiola tak mau timnya buang-buang waktu ikut mengejar tanda tangannya.

Masa depan Kylian Mbappe bersama Paris Saint-Germain (PSG) menjadi perbincangan hangat dalam beberapa waktu terakhir.

Hal tersebut terjadi setelah kapten timnas Prancis itu mengirimkan surat pernyataan kepada PSG soal masa depannya.

Mbappe menegaskan bahwa ia tidak akan mengaktifkan opsi perpanjangan kontrak setahun miliknya.

Berdasarkan klausul kontrak yang ada, Mbappe memang memiliki durasi kontrak baru 2 tahun dengan opsi perpanjangan 1 tahun sejak 2022 lalu.

Namun, apabila Mbappe tidak mau mengaktifkan opsi perpanjangan, maka kontrak sang pemain otomatis habis pada 30 Juni 2024.

PSG pun tidak mau kehilangan penyerang berusia 24 tahun itu secara cuma-cuma pada akhir musim 2023-2024.

Baca Juga: Antusiasme Suporter Indonesia Luar Biasa, Argentina Jalani Laga Tandang dengan Jumlah Penonton Tertinggi Tanpa Lionel Messi

Alhasil, Les Parisiens akan mengambil keputusan untuk menguangkan sang penyerang pada bursa transfer musim panas ini.

Tak pelak, sejumlah klub mulai dikaitkan dengan Mbappe.


Editor : Beri Bagja
Sumber : EuroSport
REKOMENDASI HARI INI

AS Roma Vs Athletic Club - Ujian Pertama Ivan Juric bersama I Giallorossi di Pentas Eropa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
6
14
3
Persib
6
12
4
Bali United
6
11
5
PSM
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Persija Jakarta
6
8
9
Barito Putera
6
8
10
Dewa United
6
7
Klub
D
P
1
Barcelona
6
18
2
Real Madrid
7
17
3
Athletic Club
7
13
4
Atlético Madrid
6
12
5
Mallorca
7
11
6
Villarreal
6
11
7
Osasuna
7
11
8
Alavés
7
10
9
Celta Vigo
6
9
10
Rayo Vallecano
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Napoli
5
10
3
Udinese
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
5
8
7
Milan
5
8
8
Lazio
5
7
9
Roma
5
6
10
Verona
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X