Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aji Santoso Minta Persebaya Tampil All Out Lawan Persis

By Arif Setiawan - Jumat, 30 Juni 2023 | 16:30 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.

BOLASPORT.COM - Pelatih Persebaya, Aji Santoso meminta anak asuhnya untuk tampil maksimal kala beremu Persis Solo.

Duel antara Persis Solo versus Persebaya Surabaya bakal terjadi di Stadion Manahan, Surakarta pada Sabtu (1/7/2023).

Ini merupakan laga perdana bagi kedua tim di Liga 1 2023/2024.

Menariknya, Persebaya baru saja merampungkan laga melawan Persis Solo pada tanggal 24 Juni lalu.

Kala itu pertandingan bertajuk uji coba.

Terkait hasil, Perebaya keluar sebagai pemenang dengan skor 4-3.

Meski baru saja meraih kemenangan, Aji Santoso tak ingin menganggap remeh Persis Solo.

Terlebih laga besok adalah perandingan resmi.

Sehingga pastinya tak akan ada tim yang mau mengalah.

Baca Juga: Eks Kiper Timnas U-19 Indonesia Ingin Belajar dari Penjaga Gawang asal Belanda di Dewa United

Oleh sebab itu, Aji Santoso meminta anak asuhnya tampil maksimal.

"Pertandingan ini berbeda dengan pertandingan kemarin."

"Karena pertandingan kemarin hanya sekedar uji coba dan sekarang ini sudah pertandingan resmi, kompetisi sudah berjalan."

"Tentunya ini akan ada perbedaan, tapi yang terpenting bagi kami apakah itu uji coba atau apalagi besok pertandingan resmi saya berharap kepada pemain saya harus main all out."

"Pertandingan pertama biasanya cukup sulit."

"Karena pemain juga masih beradaptasi dengan situasi kompetisi."

"Tapi saya akan memerintahkan kepada pemain saya untuk kerja keras pada pertandingan besok malam," kata Aji Santoso dalam sesi jumpa pers sebelum laga.

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso dalam sesi jumpa pers setelah laga melawan Persis Solo, di Stadion Manahan, Surakarta, Sabtu (24/6/2023).
BOLASPORT.COM/ARIF SETIAWAN
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso dalam sesi jumpa pers setelah laga melawan Persis Solo, di Stadion Manahan, Surakarta, Sabtu (24/6/2023).

Baca Juga: Penilaian Luis Milla Terhadap Dua Pemain Asing Baru Persib

Sementara itu, pendapat serupa diungkapkan oleh pemain Persebaya Surabaya, Wildan Ramdhani.

Pemain berposisi sebagai penyerang itu juga menilai bila laga melawan Persis Solo tak akan mudah.

Tapi Wildan memastikan seluruh pemain Persebaya dalam kondisi siap bertanding.

"Tentunya untuk pertandingan besok seperti yang disampaikan oleh coach tidak akan mudah bagi pemain."

"Tapi kami semua pemain Insya Allah sudah siap 100 persen."

"Dan akan siap maksimal pada pertandingan besok," ucap Wildan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Kepada Istrinya, Sandy Walsh Terus Puji Rizky Ridho di Timnas Indonesia: Sangat Berbakat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136