Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gara-Gara Larangan, Bocah Ajaib Pedro Acosta Hadapi Kendala Ulangi Sejarah Langka Valentino Rossi

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 7 Juli 2023 | 21:57 WIB
Pembalap Red Bull KTM, Pedro Acosta, merayakan kemenangannya pada balapan Moto2 Jerman di Sachsenring, Saxony, Jerman, 18 Juni 2023.
MOTOGP.COM
Pembalap Red Bull KTM, Pedro Acosta, merayakan kemenangannya pada balapan Moto2 Jerman di Sachsenring, Saxony, Jerman, 18 Juni 2023.

Walau labelnya tim satelit, dukungan yang didapat Rossi tidak main-main karena diwarisi tim mekanik legenda balap, Mick Doohan, pimpinan Jeremy Burgess.

Setelah kemenangan dan posisi runner-up kejuaraan pada musim debut, Rossi menyempurnakan raihannya dengan gelar juara pada musim 2001.

Di sisi lain, KTM tampaknya sudah punya solusi untuk Acosta.

Manajer tim Red Bull KTM, Francesco Guidotti, membeberkan bahwa Acosta akan mentas di MotoGP musim depan walau merahasiakan timnya.

"Acosta tetap menjadi pembalap KTM, kami punya opsi yang bisa diimplementasikan dan sudah jelas kami sudah melakukannya," kata Guidotti.

"Dia akan tampil di MotoGP tapi bersama tim mana itu akan menjadi sebuah kejutan."

KTM memiliki susunan pembalap Brad Binder-Jack Miller di tim pabrikan dan Pol Espargaro-Augusto Fernandez di tim satelit Tech3.

Keempatnya memiliki kontrak hingga musim depan dan masing-masing punya alasan kuat untuk bertahan.

Meski demikian, KTM juga punya reputasi tidak kenal ampun dalam berurusan dengan pembalap mereka.

Pada tahun yang sama dengan debut Acosta di Moto3, KTM dikritik karena perlakuan mereka terhadap Danilo Petrucci dan Iker Lecuona di Tech3.

Keduanya baru tampil setengah musim saat diberi tahu harus angkat koper musim berikutnya demi memberi tempat bagi dua pembalap debutan.

Dua pembalap itu adalah Remy Gardner, juara Moto2, dan Raul Fernandez, yang ironisnya juga tak bertahan lebih dari semusim.

Adapun pembalap yang terancam dikorbankan untuk Acosta adalah Augusto Fernandez walau juara Moto2 musim lalu ini tampil oke.

Jadi, langkah apa yang akan diambil KTM? Patut untuk dinantikan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tengah Terpuruk, Carlo Ancelotti Nekat Janjikan Target Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X